Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Kamis, 8 Desember 2022 - 20:56 WIB

Personel Sat Polairud Polres Pulang Pisau Sambangi Warga di Pinggir Sungai

Pulang Pisau – Pemasangan Spanduk ajakan memakai masker dari Presiden RI, terus disosialisasikan pihak Kepolisian diantaranya seperti dilaksanakan Satpolair Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng.

Aipda Krisyanto, anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau melakukan patroli perairan dengan menyambangi warga yang ada di pesisir Sungai Kahayan, di Kelurahan Pulang Pisau, kecamatan Kahayan Hilir Kabupaten Pulang Pisau, Kalteng, Kamis (08/12/2022) Pagi.

Dalam sambangnya, Briptu Roni abdullah berdialog dengan warga dan mengajak untuk selalu menggunakan masker guna pencegahan penyebaran Covid-19 pada tatanan kebiasaan baru (New Normal).

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono,S.I.K. melalui Kasat Polairud AKP Hadri mengatakan, kegiatan ini tidak lain upaya pihak Kepolisian, khususnya Jajaran Satpolair Polres Pulang Pisau untuk mencegah penyebaran Covid-19 di Pulang Pisau.

“Imbauan ini disampaikan agar masyarakat lebih paham tentang bahaya Covid 19 dan supaya kita memutus rantai penyebarannya,” tuturnya

Dikatakan Kasat Polairud AKP. Hadri, imbauan penggunaan Masker bagi masyarakat Pesisir sungai Kahayan ini juga disampaikan kepada pengguna feri penyeberangan dan transportasi air lainnya di Kelurahan Pulang Pisau Kecamatan Kahayan Hilir.

Share :

Baca Juga

BERITA

Kapolda Jatim Cek Lokasi Wisata, Pastikan Pengunjung Terjamin Keamanannya

BERITA

Dandim 1208/Sambas Menjadi Narasumber Seminar Penerimaan Casis TNI-POLRI Dan Kedinasan,

BERITA

Ngopi Bangga Kencana 2023, Percepatan Penurunan Stunting di Jatim

BERITA

Kapolsek Sungai Raya Kepulauan, Arjito Hutagaol, S.H Gencarkan Koordinasi untuk Pemilu yang Kondusif di Bengkayang

BERITA

UCAPAN SELAMAT ( HUT ) KEMERDEKAAN RI KE 78 DARI SELURUH JAJARAN PEMERINTAHAN DESA BAKALANPULE

Uncategorized

Walubi Jatim Siap Berkolaborasi dengan Polda Jatim Gelar Bhakti Sosial

BERITA

Dugaan Diskotik IBIZA Jadi Sarang Peredaran Ineks, MAPAN JATIM Minta BNN Dan Kepolisian Gelar Operasi Dan Tes Urine Hiburan Malam

BERITA

Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) di Kecamatan Driyorejo.