Home / Uncategorized

Sabtu, 16 September 2023 - 15:27 WIB

PEMILIHAN KEPALA OSIS ( PILKASIS ) SMPN 1 KALITENGAH TAHUN 2023 – 2024

LamonganMedia Kabarpos.id – Lembaga Pendidikan SMPN 1 Kalitengah Adanya acara pemilihan kepala ( OSIS ) organisasi siswa intra sekolah, yang telah diadakan di lapangan halaman sekolah SMPN 1 Kalitengah. Sabtu – 16 – September – 2023.

Biasanya organisasi ini memiliki seorang ketua dan wakil ketua, Sekertaris, Bendahara dan para koor masih – masih Sekbid beserta anggotanya dari siswa terpilih serta pembina OSIS dari Guru yang dipilih oleh pihak sekolah yang berada dibawah kesiswaan.Anggota Osis adalah seluruh siswa dan siswi yang berada pada satu sekolah tempat OSIS itu berada.

Pembinaan dan Pengembangan generasi muda yang berada di dalam sekolah diarahkan untuk mempersiapkan siswa sebagai kader muda dengan memberikan bakal keterampilan, kepimpinan,dan kreasi, patriotisme, idealisme,kepribadian dan bukti pengerti Luhur. Oleh karena itu,wadah pembinaan tersebut di lingkungan sekolah yang di terapkan melalui melaui Organisasi Siswa Intra Sekolah ( OSIS ).

Keberlangsungan OSIS masa bakti 2023 – 2024,di mulai dengan pemilihan ketua dan wakil ketua nya secara langsung,umum, bebas dan rahasia.Pasangan calon ( Paslon ) ketua ( Ketos ) dan wakil ketua ( Waketos ) dan saat ini ada 3 Paslon ( Pasangan Calon ).

Suara atau pemilih adalah semua warga sekolah baik siswa siswi dan para pendidik atau guru yang mempunyai kesempatan untuk memberikan pengambilan suara akan dilaksanakan langsung ditempat lapangan halaman SMPN 1 Kalitengah.

Dan yang terpilih sebagai Ketua OSIS Burhanuddin Alfafarisyi. Dan wakil ketua Najwa martafiah. Dengan nilai teratas dngn 167 suara.

Saat diwawancarai oleh awak media kabarpos.id bapak kepsek SEMIRAN. S.PD mengatakan Kegiatan ini sebagai pembelajaran pendidikan demokrasi melalui pengalaman Praktis dalam pemilu OSIS. Alhamdulillah mas semua acara nya ujian atau pemilihan pencoblosan ketua OSIS dan ketua wakil OSIS anak siswa siswi didik kami berjalan dengan konduktif lancar,jujur dan sukses dengan koneksi yang lancar aman tanpa kendala dan dukungan dari semua pihak dan seluruh warga sekolah dan guru yang ada Di SMPN 1 Kalitengah. ( H4N1F / BODENG )

Share :

Baca Juga

DAERAH

Dukung Program Pemerintah, Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Hadiri Musdes di Desa Binaan

DAERAH

Pjs Danramil 1612-01/Ruteng Resmikan Pompa Hidram Air Bersih Di Kampung Kolong Dusun Lecem Desa Wae Renca

DAERAH

KABAR BIKIN GERAH CALON LAIN”MUHAMAD FIRDAUS OIWOBO SH JADI CALON TERKUAT DPRRI DAPIL NTB 1 PULAU SUMBAWA

BERITA

Personel Gabungan TNI-Polri Amankan Sejumlah Obyek Wisata Di HST

DAERAH

BERLAGA DI LAUT PRAJURIT YONIF 11 MARINIR KAKATUA RAJA PERKASA KEMBALI KEMBALI NAIK PODIUM

DAERAH

Beri Rasa Aman, Personel Polsek Banama Tingang Laksanakan Pengawalan Pemakaman Warga

BERITA

Dandim 1002/HST Tekankan Disiplin Dan Hindari Pelanggaran

DAERAH

Bhabinkamtibmas Sampaikan Himbauan Prokes Covid-19