Home / NASIONAL / BERITA / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / PENDIDIKAN / PERISTIWA / SOSIAL BUDAYA / TNI POLRI / Uncategorized

Kamis, 26 Januari 2023 - 22:02 WIB

Pelihara Kamtibmas, Satsamapta Polresta Palangka Raya Sambangi Pos Kamling

Polresta Palangka Raya – Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kasatsamapta AKP Gatoot Sisworo terus menggelar sejumlah kegiatan kepolisian.

Dengan menggelar patroli dialogis, aparat kepolisian dalam hal ini Aipda Saliyo Purnomo dan Briptu Berkat Widodo terlihat menyambangi sejumlah lokasi yang ada di wilayah hukumnya.

Saat dikonfirmasi, Gatoot mengatakan, pihaknya telah melakukan patroli dialogis ke sejumlah pemukiman warga yang berhasil ditemui para petugas, Kamis (26/1/2023) pagi.

“Tidak hanya itu, kami juga menyambangi Pos Kamling yang terletak di Jalan Lele Kelurahan Bukit Tunggal Kecamatan Jekan Raya Kota Palangka Raya,” katanya.

“Jadi dalam kegiatan patroli yang diselenggarakan tersebut, rekan kami dilapangan telah mengunjungi tempat-tempat rawan terjadinya ancaman gangguan Kamtibmas,” ucapnya.

Berdasarkan hasil pantauan, terang Gatoot, pihaknya tidak menemukan adanya potensi gangguan keamanan. “Semoga ini bisa terpelihara seperti yang diharapkan kita semua. Aamiin,” pungkasnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

BERITA

Wujudkan Peningkatan Kesehatan Masyarakat yang Lebih Baik, Sertu Untung Kunjungi Puskesmas Benjeng

BERITA

Polres Nganjuk Berhasil Amankan Tersangka Pembunuhan, Korban Masih Sahabat Karib Pelaku

Uncategorized

Berkas Tersangka Kebakaran Bromo Sudah Dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Probolinggo

BERITA

Kodim 0830/Surabaya Utara Gelar Karya Bakti TNI di Wilayah Kecamatan Bubutan

BERITA

Kapolres Jombang Apresiasi Personel Gabungan, Pengamanan Habib Umar bin Hafids Berjalan Kondusif

BERITA

Wujud Kepedulian Kapolri ke Masyarakat, 2 Ribu Bansos Disebar ke Warga Jakarta Utara

DAERAH

Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau melakukan sosialisasi dan himbauan serta ajakan kepada masyarakat untuk bersama bersinergi cegah kebakaran hutan dan lahan.

BERITA

Bati Tuud Peltu Marjuki Mewakili Danramil 0816/05 Santunan Anak yatim dan Buka Bersama