Home / BERITA / HUKRIM / TNI POLRI

Kamis, 21 Desember 2023 - 04:16 WIB

Pasmar 3 Laksanakan Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke-75

Pasmar 3 Laksanakan Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke-75

Pasmar 3 Laksanakan Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke-75

 

TNI AL, Dispen Kormar Sorong. Prajurit Pasmar 3 melaksanakan upacara memperingati Hari Bela Negara ke-75 di lapangan apel Kesatrian Marinir Agoes Soebekti, Mako Pasmar 3, Jl. Sorong-Klamono, Km. 16, Distrik Klaurung, Kota Sorong, Papua Barat Daya. Selasa (19/12/2023).

Peringatan Hari Bela Negara ke-75 dengan mengusung tema “Kobarkan Bela Negara untuk Indonesia Maju” merupakan wujud semangat berani berkorban demi tanah air, baik harta bahkan nyawa sekalipun berani dikorbankan demi keutuhan negara Kesatuan Republik Indonesia.

Dalam amanat Presiden RI Ir. H. Joko Widodo yang dibacakan oleh Komandan Batalyon Intai Amfibi 3 Marinir Letkol Mar Imam Syafi’i, M.Tr. Opsla., selaku Inspektur Upacara menyampaikan Hari Bela Negara merupakan momentum bagi kita untuk bersatu dan berkontribusi positif demi Indonesia maju yang di cita-citakan.

Karena kedepannya akan banyak ancaman yang di hadapi baik itu ancaman fisik tetapi juga ancaman yang tak kasat mata diantaranya pandemi, konflik global, revolusi, teknologi hingga krisis iklim telah membawa dampak dan resiko ketahanan negara.

“Seluruh masyarakat Indonesia untuk mengobarkan semangat Bela Negara dan Meningkatkan rasa cinta Tanah air,” pesan Joko Widodo.

Share :

Baca Juga

BERITA

Meningkatkan Kesejahteraan, Babinsa Wringinanom Bantu Warga Bangun Rumah.

BERITA

Bersama Rombongan Forkopimda Dandim 1009/Tanah Laut Tinjau Langsung Sasaran TMMD Ke-124

BERITA

Klarifikasi Camat Sambeng Terkait Miss Komunikasi Dengan Awak Media

BERITA

Bidhumas dan Bidkum Polda Jatim Berbagi 100 Paket Sembako Untuk Warga Morokrembangan

BERITA

Jendral Kelahiran Madura Hadiri acara Puncak Penanaman Mangrove Nasional

BERITA UTAMA

TNI Bersama Warga Gotong Royong Perbaiki Dapur Panti Asuhan Amal Shaleh

BERITA UTAMA

Jum’at Berkah Personel Kodim 1009/Tla Gotong Royong Bangun Sarana Tempat Wudhu Mushola Al Ikhlas Desa Panggung

BERITA

Smelter Freeport Menjadi Sasaran Yang ditinjau Danrem 084/BJ Menjelang Kunjungan RI 2