Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Selasa, 6 Desember 2022 - 17:27 WIB

Mengawali Kegiatan Personil Polsek Banama Tingang Laksanakan Serah Terima Piket Jaga Mako

Polres Pulang Pisau, Sebagai bentuk kesiapan melaksanakan tugas rutin Personel Polsek Banama Tingang, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng Laksanakan Kegiatan serah terima Piket Jaga dipimpin oleh KA SPK II Bripka Winarto yang dilaksanakan di halaman Mako Polsek Banama Tingang Desa Goha, Kecamatan Banama Tingang, Kabupaten Pulang Pisau, Kal – Teng,selasa,06/12/2022 (Pagi).

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono., S.I.K. melalui Kapolsek Banama Tingang Iptu Abi Wahyu Prasetyo,S.Tr.K menyampaikan Setelah dilakukannya serah terima, selanjutnya personel petugas jaga baru akan melanjutkan kegiatan rutin kepolisian yang sebelumnya dilakukan oleh petugas jaga lama seperti kegiatan patroli, penjagaan tahanan, penjagaan mako, pelayanan kepada masyarakat dan kegiatan lain yang ada di masyarakat seperti berpatroli memantau situasi wilayah Hukum yang ada di Polsek Banama Tingang.

“Kegiatan rutin serah terima penjagaan tersebut sengaja di laksanakan yaitu untuk meningkatkan disiplin seluruh Anggota sehingga dengan demikian masing-masing anggota yang bertugas memiliki tanggung jawab yang tinggi dalam hal pelaksanaan tugas dan dengan demikian tugas rutin kepolisian dapat terlaksana dan berjalan dengan baik.” Tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

DAERAH

Bhabinkamtibmas datangi warga untuk ingatkan warga pakai masker

BERITA

DANRAMIL 0816/16 WARU HADIRI PELANTIKAN DAN PENGAMBILAN SUMPAH PERANGKAT DESA WEDORO KEC WARU

DAERAH

Ini cara agar memutus mata rantai covid-19, Personil Polsek Kahayan Tengah Semprot Cairan Desinfektan Di Mako Polsek

BERITA

Berkah Ramadhan Komunitas GDB Bersama Polsek Driyorejo Berbagi 500 Takjil

DAERAH

Bagikan Masker Langkah Polsek Maliku dalam Meminimalisir Penyebaran Virus Covid-19 di Wilkumnya

Uncategorized

Polisi Berhasil Amankan Dua Residivis Diduga Bobol Minimarket di Jember

BERITA

Kapuslitbang Polri Kunjungi Polresta Banyuwangi Wujudkan SDM Berkualitas dan Berdaya Saing

Uncategorized

Dandim 0816/Sidoarjo sebagai Narasumber Rapat Koordinasi Bidang Perumahan dan Kawasan Pemukiman.