Home / DAERAH / BERITA / BERITA UTAMA / TNI POLRI / Uncategorized

Jumat, 28 Februari 2025 - 15:30 WIB

Kodim 1002/HST Rutin Gelar Olahraga Jalan Kaki untuk Jaga Kebugaran

Kodim 1002/HST Rutin Gelar Olahraga Jalan Kaki untuk Jaga Kebugaran

Kodim 1002/HST Rutin Gelar Olahraga Jalan Kaki untuk Jaga Kebugaran

 

Barabai, HST – Kodim 1002/Hulu Sungai Tengah (HST) secara rutin menggelar kegiatan olahraga jalan kaki sebagai bagian dari pembinaan satuan.

Pada Jumat (28/2/2025), anggota Kodim melaksanakan jalan kaki menempuh jarak 3,5 kilometer di jalanan kota Barabai.

Menurut Kepala Staf Kodim 1002/HST, Mayor Inf Moh. Alip Suroso, kegiatan ini bertujuan untuk menjaga kebugaran fisik anggota agar selalu siap dalam melaksanakan tugas-tugas teritorial. “Olahraga rutin adalah kunci kesehatan dan kesiapan anggota,” tegasnya.

Kegiatan ini menunjukkan komitmen Kodim 1002/HST dalam menjaga kesehatan dan kesiapan seluruh personelnya melalui program pembinaan yang teratur.(pen1002hst).

Share :

Baca Juga

Uncategorized

DANRAMIL 0816/14 TAMAN ATTEND HUT KORPRI KE-52 DI KEC.TAMAN

DAERAH

Ciptakan Keamanan, Satgas Yonif 611/Awl Pengamanan Ibadah di Gereja Bintang Timur Mimika

BERITA

Proyek Pelebaran Jalan Japanan – Beratkulon Menuju Standart

DAERAH

Tidak Lupa Saat Sambangi Masyarakat Personel Polsek Banama Tingang Sosialisasikan Saber Pungli

Uncategorized

Sampaikan Pesan Pemilu Damai Kapolres Pelabuhan Tanjungperak Sambangi Tokoh Agama

BERITA

Tidak Percuma Lapor Polisi, Warga Kota Malang Ini Bahagia Motornya Yang Dicuri Telah Kembali

DAERAH

Sampaikan Larangan Karhutla Dan Patuhi Prokes Guna Cegah Covid19 Kepada Masyarakat Kecamatan Jabiren Raya

Uncategorized

TELAH DIBUKA PENDAFTARAN SERTIFIKAT MASSAL DI KANTOR BALAI DESA SEMBUNG