Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Rabu, 23 November 2022 - 18:32 WIB

Kembali, Polsek Rakumpit Cek Permukaan Air Di Wilayahnya

Polresta Palangka Raya – Sebagai salah satu daerah yang termasuk dalam wilayah hukum Polresta Palangka Raya, Polsek Rakumpit kini juga mengalami peningkatan debit air.

Menyikapi hal itu, Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Rakumpit Iptu Waryoto langsung memerintahkan anggotanya untuk terjun kelokasi guna mengecek situasi, Rabu (23/11/2022) siang.

Berlokasi di sejumlah kelurahan yang ada dalam wilayah hukumnya, aparat kepolisian ini pun melihat secara langsung guna memantau permukaan air yang berada di beberapa lokasi.

Tidak hanya itu, dalam pelaksanaannya petugas juga memberikan pesan-pesan Kamtibmas agar semua warga untuk tetap bersiaga bila sewaktu-waktu ada musibah banjir.

“Memang ada beberapa kelurahan yang mengalami peninkatan volume air seperti Kelurahan Petuk Barunai, Kelurahan Pager dan Kelurahan Petuk Bukit,” ungkap Kapolsek mewakili Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H.

“Tetapi perlu rekan-rekan ketahui, untuk aktivitas masyarakat khususnya di wilayah hukum Polsek Rakumpit tetap berjalan seperti biasanya” katanya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Hadiri Harlah Mashokka Ke-6 Bersama Mahage

Uncategorized

Terpantau Awak Media Proyek Tanpa Papan Informasi Publik, Lalu Viral: Pemdes Langsung Sat Set Pasang Papan Informasi Publik

BERITA

Pangdam V Brawijaya Secara Resmi Telah Berganti

BERITA

Koramil 1612-03/Reo Mendampingi Proses Pengukuran Tanah untuk Prona Tanah di Desa Bajak

BERITA

Unik, Posyan Polresta Mojokerto Dengan Superhero Shazam “Its All About Family”

BERITA

KLASTER KESEHATAN KBN PASMAR 3 BERIKAN PENYULUHAN KESEHATAN KEPADA MASYARAKAT KAMPUNG PULAU ARAR

DAERAH

Kanit Samapta Menghimbau kepada masyarakat tentang penggunaan masker

BERITA

Dandim 1002/HST Mari Bergabung Dengan Komcad Komponen Cadangan