Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Kamis, 24 November 2022 - 16:02 WIB

Kembali Personel Polsek Banama Tingang Beri Himbauan Prokes Kepada Masyarakat Saat Gelar Patroli Malam

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Banama Tingang, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melaksanakan kegiatan patroli pada malam hari demi menjaga situasi yang aman dan kondusif di Kecamatan Banama Tingang, Kabupaten Pulang Pisau, Kalteng Rabu (23/11/2022) Malam.

Sasaran patroli malam anggota Polsek Banama tingang yaitu Masyarakat desa Bawan Kecamatan Banama tingang.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kapolsek Banama Tingang
Iptu Abi Wahyu Prasertyo, S.Tr.K menuturkan, kegiatan patroli tersebut di laksanakan demi menciptakan situasi yang aman dan kondusif di Kecamatan Banama tingang.

“Dengan di adakan nya patroli tersebut maka akan meminimalisir tindak kejahatan, dan hal hal yang tidak kita inginkan” tambah nya.

Kemudian Personil Polsek Banama tingang yang ikut melaksanakan patroli malam memberikan imbauan kepada masyarakat yang sedang berkumpul, agar selalu menerapkan Protokol Kesehatan untuk mencegah penyebaran Covid-19 dengan selalu menggunkan masker pada ruangan tertutup yang ramai akan orang seperti kantor, mall, bioskop ataupun tempat lainya yang rawan akan penyebaran covid-19.

Kapolsek juga menambahkan jika menemukan ada hal yang mencurigakan agar segera melaporkan ke Polsek Banama Tingang.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Komsos Babinsa Dukun Mendorong Semangat Usaha Bordir di wilayah Binaan

Uncategorized

Menjaga Kebugaran dan Semangat: Kodim 1008/Tabalong Gelar Kegiatan Aerobik Bersama

DAERAH

Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sambangi warganya untuk mengajak tetap jaga kerukunan dan kamtibmas jelang Nataru

DAERAH

Kanit III SPKT bersama Piket Fungsi Cek Ruang Tahanan Mapolresta Palangka Raya

BERITA

Sekjen Wantannas RI Apresiasi Kinerja Polres Jember

BERITA

Polres Ngajuk Berhasil Amanakan Belasan Tersangka Pengeroyokan oleh Oknum Pesilat

DAERAH

Pagi -pagi Sebelum melaksanakan tugas prokes personel Polsek Maliku di periksa

Uncategorized

Danramil 1612-04/Borong Hadiri Apel Persiapan Pengamanan Pemilu Serentak di Manggarai Timur