Home / BERITA / HUKRIM / TNI POLRI

Sabtu, 30 Desember 2023 - 04:17 WIB

Kapolres Sumenep Pimpin Upacara Sertijab Wakapolres, Kasatpolairud, Kapolsek Talango dan Kapolsek Masalembu

Kapolres Sumenep Pimpin Upacara Sertijab Wakapolres, Kasatpolairud, Kapolsek Talango dan Kapolsek Masalembu

Kapolres Sumenep Pimpin Upacara Sertijab Wakapolres, Kasatpolairud, Kapolsek Talango dan Kapolsek Masalembu

SUMENEP || Kabarpos.id – Polres Sumenep Madura Jawa Timur Gelar Upacara Serah terima jabatan Wakapolres, Kasatpolairud, Kapolsek Talango dan Kapolsek Masalembu (29/12/2023)

Pejabat yang melaksanakan Sertijab adalah Kompol Kompol Arif Sasmito Mahari Subangkit.,S.IP.,S.I.K.,M.H Wakapolres Sumenep Polda Jatim diangkat dalam jabatan baru Analis Kebijakan Pertama Bidang Dalpers Ro SDM Polda Jatim (Dalam Rangka Persiapan Pendidikan Sespimen), Kompol Kompol Trie Sis Biantoro.,S.Pd.,S.I.K.,M.H Kapolsek Gayungan Polrestabes Surabaya Polda Jatim diangkat dalam jabatan baru sebagai Wakapolres Sumenep, Akp Sahrawi .,S.H Kapolsek Talango Polres Sumenep Polda Jatim diangkat dalam jabatan baru sebagai Kasatpolairud Polres Sumenep Polda Jatim.

Iptu Mochamad Rofiq.,S.H Kaurbinopsnal Satlantas Polres Sumenep Polda Jatim diangkat dalam jabatan baru sebagai sebagai Kapolsek Talango Polres Sumenep Polda Jatim , Ipda Marsono.,S.H Kanit II Satreskrim Polres Sumenep Polda Jatim diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolsek Masalembu Polda Jatim dan Akp Budi Santoso Kapolsek Masalembu Polda Jatim (Pensiun)

Kegiatan Serah terima jabatan dipimpin langsung oleh Kapolres Sumenep Akbp Edo Satya Kentriko.,S.H.,S.I.K.,M.H, dan dihadiri oleh Para Pejabat Utama Polres Sumenep, Para Kapolsek Jajaran Polres Sumenep dan Ketua Bhayangkari Cabang Sumenep beserta pengurus Bhayangkari

Dalam sambutannya Kapolres Sumenep berpesan kepada pejabat baru agar amanah yang diberikan pimpinan untuk mengemban tugas yang baru. Harus disadari bahwa tantangan tugas kedepan tidak akan menjadi lebih ringan, namun saya yakin dan percaya bahwa dengan pengalaman penugasan, kepemimpinan dan dedikasi tinggi yang telah dimiliki, saya yakin akan mampu dan sukses dalam menjalankan tugas yang baru,”ungkap Kapolres Sumenep Akbp Edo Satya Kentriko.,S.H.,S.I.K.,M.H

“Segera kenali tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh adat dan tokoh pemuda setempat dan kenali adat istiadat serta karakteristik masyarakat, karena masyarakat adalah mitra Polri dan laksanakan tugas Polri yang mulia ini sesuai dengan ketentuan yang berlaku, terlebih kita akan menghadapi operasi khusus Kepolisan dalam rangka pengamanan Pemilu 2024,”jelasnya

Redaksi

Share :

Baca Juga

BERITA

Polres Nganjuk Tanam Ribuan Berbagai Jenis Pohon Wujudkan Polri Lestarikan Negeri

BERITA

Belajar bersama, Babinsa bersama Mahasiswa Unbra bertukar informasi

BERITA

Utamakan Faktor Keamanan Pesan Dandim 1009/Tanah Laut Kepada Seluruh Personel Saat Apel Pemberangkatan Dinas Cuti Lebaran

BERITA

PKL Pasar Pandan Wangi Tambak Wedi Surabaya Enggan di Pindahkan Ke Dalam Pasar Karena Tempatnya Tidak Layak

DAERAH

Sambangi Juru Parkir di Pasar Besar, Begini Pesan Unit Binmas Polsek Pahandut

BERITA

PSHT Blitar Dukung Polisi Tindak Tegas Oknum Pesilat yang Mengganggu Kamtibmas

BERITA

Polres Nganjuk Berhasil Pertahankan Peringakat Terbaik 1 Capaian IKPA Tahun Anggaran 2023

BERITA

Kapolri: Terus Berjuang Buruh untuk Tingkatkan Kesejahteraan dan Wujudkan SDM Unggul