Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Jumat, 16 Desember 2022 - 17:21 WIB

Ini Cara Personil Polsek Pandih Batu Mengantisipasi penyebaran Covid-19 Dan Gelar Operasi Yustisi

Polres Pulang Pisau – Polsek Pandih Batu, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan operasi yustisi di depan Mako Polsek Pandih Batu Jumat,(16/12/2022).

Kegiatan operasi yustisi ini di lakukan oleh personil Polsek Pandih Batu yang di pimpin oleh Kapolsek Pandih Batu Iptu Husni Setiawan dengan sasaran yaitu untuk mengecek kepatuhan masyarakat terhadap protokol kesehatan yang sudah di tetapkan.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Husni Setiawan menuturkan sasaran kegiatan operasi hari ini yaitu masyarakat masyarakat yang melintas di jln trans palangkaraya-bahaur tepat nya di depan mako Polsek Pandih Batu yang belum mengunakan masker.

Hasil dari pelaksanaan kegiatan operasi yustisi tersebut masih terdapat pelanggaran protokol kesehatan yaitu tidak menggunakan masker saat bepergian keluar rumah.

Masyarakat yang di temukan personil Polsek Pandih Batu belum menggunakan masker di lakukan tindakan dengan teguran lisan, kemudian diberikan masker untuk digunakan.

“Saya berharap tidak ada lagi masyarakat yang tidak menggunakan masker dan masker yang diberikan agar digunakan dengan baik jika bepergian keluar rumah” Ujar Kapolsek.

Share :

Baca Juga

BERITA

PRAJURIT KAKATUA RAJA PERKASA YONIF 11 MAR LAKSANAKAN LATIHAN PENGHADANGAN.

BERITA

Antisipasi Kelangkaan LPG Bersubsidi, Kapolresta Malang Kota Imbau Tak Ada Penimbunan

BERITA

Tindaklanjuti Jumat Curhat, Polisi Tutup 14 Tambang Galian C di Banyuwangi

DAERAH

Polsek Maliku Aktif Laksanakan Kegiatan Maskerisasi ditengah Pandemi Covid-19

BERITA

Peduli Keselamatan Masyarakat, Polisi di Malang Tambal Jalan Berlubang Bersama Warga

BERITA

Dikonfirmasi Terkait Dugaan Pelepasan Judi Sabung Ayam, Kapolres Gresik & Kasat Reskrim Kompak Blokir WA Wartawan

BERITA

Wakili Danramil 05/Pmk Babinsa Semparuk Kopda Nurdali Hadiri Hari Jadi Yang Ke – 21 Kecamatan Semparuk.

BERITA

Polisi Berhasil Amankan 3 Remaja Diduga Pencuri Bodyset Motor