Home / BERITA / TNI POLRI

Minggu, 12 Februari 2023 - 07:10 WIB

Gerebek Sabung Ayam, Wujud Komitmen Polres Kediri Kota Tindak Segala Bentuk Perjudian

Kabarpos.id Kediri – Polres Kediri Kota gerebek dua lokasi diduga sebagai judi sabung ayam di wilayah Kelurahan Dandangan. Sejumlah barang bukti ayam beserta kurungan turut diamankan saat pengrebekan, Sabtu (11/02). Dari aduan masyarakat, bahwa di lokasi tersebut kerap dijadikan aduan ayam. Sedang yang kedua petugas mendatangi lokasi sabung ayam di jalan Pinang Gg I Kelurahan Blabak Kecamatan Pesantren Kota Kediri.

Kapolres Kediri Kota AKBP Teddy Chandra, S.IK., M.Si menjelaskan bahwa penindakan ini sesuai dengan komitmen kami yang mana wilayah hukum Polres Kediri Kota “Zero Perjudian” baik judi online maupun perjudian konvesional

Kami juga membuka hotlline bagi masyarakat yang mengetaui adanya aktifitas perjudian di wilayah hukum polres kediri kota untuk menghubungi kami di 0812197565530

Kita berharap peran serta aktif dari masyatakat sebagai bentuk sinergitas Polri dan masyarakat seperti slogan dar Polres Kediri Kota “TAHU KEDIRI” ( Taat Hukum dan Kendali Diri) Pungkas AKBP Teddy

Sementara itu Kapolsek Kediri Kota Kompol Mustakim, S.H yang memimpin penggerebekan Sabung ayam menerangkan bahwa sesuai atensi pimpinan, segala bentuk kegiatan terindikasi perjudian, akan kami lakukan tindakan tegas, imbuh Kapolsek Kota.

Slain itu Kami juga melakukan sosialisasi kepada sejumlah warga berada di lokasi untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Polres Kediri Kota. (Red)

Share :

Baca Juga

BERITA

Polres Ngawi Siapkan Tujuh Pos Ops Ketupat Semeru 2023 Untuk Pemudik Aman Berkesan

BERITA

Prajurit dan PNS Kodim 1008/Tabalong Jalani Pemeriksaan Kesehatan

BERITA

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Salurkan Zakat Fitrah

DAERAH

Briptu Roni Abdullah Sosialisasikan Maklumat Kapolda Kalteng

BERITA

Kapolda Jatim Beri Penghargaan Kepada 59 Personel Polda dan Polres Yang Beprestasi

DAERAH

Melalui sambang kamtibmas Satbinmas Polres Pulang Pisau edukasi masyarakat patuhi prokes

BERITA

Pangdam V/Brawijaya Pimpin Sidang Pantukhir Pusat Cata PK Th 2023.

DAERAH

Bhabinkamtibmas desa Dandang gencar sosialisasi Karhutla di desa binaannya