Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Selasa, 20 Desember 2022 - 17:26 WIB

Gerak Cepat Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mase Pakem di Lokasi Tanah Longsor

Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese Serda Ferdinandus Haryanto kembali melakukan penanganan Bencana Alam Tanah Longsor yang terjadi di Desa Ulu Belang, Kecamatan Satar Mese, Kabupaten Manggarai, Selasa (20/12/2022).

Guna mempercepat penanganan pasca Bencana Tanah Longsong, Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese bersama masyarakat dan Aparat terkait melaksanakan Karya Bakti membersihkan material Tanah Longsor yang menutupi selokan aliran air di Desa Ulu Belang, Kecamatan Satar Mese.

Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese Serda Ferdinandus Haryanto menjelaskan, Cuaca yang kurang bersahabat di musim hujan tahun ini, mengakibatkan adanya Bencana Alam Tanah Longsor di beberapa daerah di wilayah binaannya salah satu nya yang terjadi Desa Ulu Belang, Kecamatan Satar Mese Kabupaten Manggarai. Kehadiran Anggota TNI dilokasi bencana ini adalah sebagai wujud kemanunggalan TNI dengan Rakyat, yang siap membantu dan mengatasi kesulitan masyarakat.

Kehadiran Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese di lokasi bencana sangat berarti bagi warga yang membuat masyarakat, sehingga mebuat masyarakat semakin semangat dalam bekerja unruk membersihkan puing-puing sisa longsoran tanah dan sampah-sampah.

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa jalin silaturahmi dengan perangkat Kelurahan

DAERAH

Dandim 1612/Manggarai Hadiri Apel Gelar Oprasi Lilin Dalam Rangka Natal Dan Tahun Baru

BERITA

Progam PTSL Di Sumberjo Sudah Sesuai Prosedur,Warga Mengaku Bangga Atas Program Ini

BERITA

Bangkitkan Potensi Budaya Seniman dan Musisi, Dandim 0817/Gresik Turut Meriahkan Kegiatan Simphony 190 Musisi Gresik

NASIONAL

Satsamapta Polresta Palangka Raya Kerahkan Personel Lakukan Pam Kantor Perbankan

Uncategorized

Seksi Propam Polresta Palangka Raya Dampingi Pelaksanaan Pam Aksi Damai GERAM

BERITA

Prajurit Yonmarhanlan VIII Bitung, Laksanakan Apel Pembukaan Posko Angkutan Lebaran Terpadu

BERITA

Tabligh Akbar Rokat Desa Tobai Tengah Sekaligus Memperingati HUT RI ke78