Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Rabu, 23 November 2022 - 20:07 WIB

Gelar Operasi Yustisi, Personil Polsek Kahayan Tengah Sampaikan Prokes

Polres Pulang Pisau – Polsek Kahayan Tengah, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan operasi yustisi di depan Mako Polsek Kahayan Tengah, Rabu (23/11/2022)

Kegiatan operasi yustisi ini di lakukan oleh personil Polsek Kahayan Tengah yang di pimpin oleh Kapolsek Kahayan tengah AKP Nurheriyanto Hidayat, S.H., M.Si., dengan sasaran yaitu untuk mengecek kepatuhan masyarakat terhadap protokol kesehatan yang sudah di tetapkan.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kapolsek Kahayan Tengah AKP Nurheriyanto Hidayat, S.H., M.Si., menuturkan sasaran kegiatan operasi hari ini yaitu masyarakat masyarakat yang melintas di jln trans palangkaraya-kuala kurun tepat nya di depan mako Polsek Kahayan Tengah yang belum mengunakan masker.

Hasil dari pelaksanaan kegiatan operasi yustisi tersebut masih terdapat pelanggaran protokol kesehatan yaitu tidak menggunakan masker saat bepergian keluar rumah.

Masyarakat yang di temukan personil Polsek kahayan Tengah belum menggunakan masker di lakukan tindakan dengan teguran lisan, kemudian diberikan masker untuk digunakan.

“Saya berharap tidak ada lagi masyarakat yang tidak menggunakan masker dan masker yang diberikan agar digunakan dengan baik jika bepergian keluar rumah” Ujar Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

RADO FC Binaan Polres Situbondo Juarai Turnamen Sepak Bola Erick Thohir Cup 2023

BERITA

Danramil 0816/11 Tarik Dampingi Kapolresta Sidoarjo dalam Rangka Grebeg Masjid Dan Bhakti Sosial Kepada Warga Desa Klantingsari

Uncategorized

Upacara Pembukaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-118 di Kabupaten Bangkalan dihadiri oleh Danrem 084/BJ

BERITA

Cetak Rekor Tanam 21 Juta Pohon, Polri Raih Dua Penghargaan dari MURI

DAERAH

Rutin Prokes Personil Polsek Maliku diperiksa

Uncategorized

Personil Piket Pos Polisi Pasar Besar Laksanakan Patroli Dialogis, Ini yang Disampaikan

Uncategorized

Dandim 1208/Sambas Hadiri Vicon tentang Sosialisasi Kerja Sama Swakelola Tipe 2 Dan Perwabku Dukops TMMD TA. 2024.

Uncategorized

Polda Jatim Masih Terapkan Pengamanan 4 Lapis Untuk Piala Dunia U – 17 Laga Kedua di GBT