Home / Uncategorized

Kamis, 10 November 2022 - 01:08 WIB

Dekati Masyarakat, Polsek Sabangau Ajak Masyarakat Rawat Kelestarian Alam

Polresta Palangka Raya – Polsek Sabangau dibawah pimpinan Ipda Ali Maffud terus berusaha untuk hadir ditengah-tengah kehidupan masyarakat.

Adapun tujuan mereka ini melakukan hal tersebut yaitu untuk memberikan rasa aman dan mencegah tindak kriminalitas.

Di Kelurahan Kameloh Baru, aparat kepolisian yang diketahui bernama Aiptu Supriyanto terlihat menyambangi dua warga binaannya, Rabu (9/11/2022) siang.

Kedua warga yang didatangi memiliki profesi kerja sebagai pencari ikan. Dimana, pada kesempatan ini pula, petugas mengimbau kepada mereka agar mencari ikan jangan sampai merusak kelestarian alam.

Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Sabangau Ipda Ali Maffud juga mendukung hal tersebut.

“Salah satu faktor rusaknya alam dikarenakan adanya oknum masyarakat. Karena, terkadang kami menerima laporan masyarakat yang mencari ikan dengan diracun atau strum. Ini jelas-jelas dilarang,” katanya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Pastikan Personil Dan Matrial Siap, Batalyon Arhanud 2 Marinir Laksanakan Latihan Pengawak Ranpur BVP-2

NASIONAL

Tinjau Tugas Pam Objek Vital, Wakasatsamapta Polresta Palangka Raya Lakukan Patroli Pengecekan

Uncategorized

Peduli Lingkungan Babinsa Hadiri Sosialisasi Dan Edukasi Zero Sampah di Wilayah

Uncategorized

Oknum Hakim Agung MA “Disemprit” Ketua Umum PJI Hartanto Boechori

Uncategorized

Koramil Banjarbaru Gandeng Lurah Dan Sekolah Bersihkan Lingkungan

DAERAH

Sosialisasi kan Maklumat Kapolda Tentang Larangan Karhutla Anggota Satpolairud Sasar Masyarakat Pesisir

HUKRIM

Kabar Geram Buat Kegaduhan, Para Aktivis Di Jatim Datangi Polres Jajaran

DAERAH

Hadiri Pelantikan Perangkat, B Danramil Sempor: Semoga Amanah dengan Jabatanya