Home / BERITA / TNI POLRI

Jumat, 14 April 2023 - 20:30 WIB

Danramil0816/07 Krembung Laksanakan Sarasehan Karang Taruna Sekec. Krembung

Kabarpos.id Sidoarjo – Kapten Arh Puji Wihardi menghadiri kegiatan sarasehan karang taruna Sekec. Krembung pada hari Kamis tanggal 13 April 2023 pukul 16.30 WIB Bertempat di pendopo Kec. Krembung. Kegiatan dihadiri juga oleh Forkompimka Kec. Krembung.

Hadir juga dalam kegiatan ini Bpk Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdhor Ali, S.Ip, Kadinsos Kab. Sidoarjo Drs Misbakhul Munir, Ibu Camat Krembung Dra. Dana Riawati, M.Si, Kapolsek Krembung AKP Yuwono, SH, Ketua Katar Kab. Sidoarjo, Ketua Katar Kec. Krembung. Kegiatan ini disampaikan beberapa sambutan dari Ketua Karang Taruna kab. Sidoarjo, Kadinsos Kab. Sidoarjo serta sambutan dari Bpk Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdhor Ali, S.Ip.

Dalam sarasehan karang taruna kali ini dengan tema Peran Generasi Dalam Kemajuan Desa. Karang taruna sebagai generasi muda harus bisa dijadikan motor penggerak pembangunan desa. Berbagai pemikiran yang baru banyak dikeluarkan oleh generasi muda di desa yaitu dengan wadah karang taruna. Kegiatsn ditutup dengan do’a dan berakhir dengan lancar.
( red )

Share :

Baca Juga

BERITA

Apresiasi Pemudik di Ponorogo Merasa Terbantu Dengan Angkutan Gratis dari Jajaran Polda Jatim

NASIONAL

Dandim 1208/Sambas Menjadi Narasumber Seminar Penerimaan Casis TNI-POLRI Dan Kedinasan,

BERITA

Babinsa Inginkan Peternak Sapi Binaan, Penuhi Permintaan Kebutuhan Hewan Sapi Qurban di Pasaran

BERITA

Babinsa Kodim 1008/Tabalong Bantu Atasi Kesulitan Masyarakat

BERITA

Antisipasi Dampak El Nino, Polres Kediri Beri Bantuan Sumur Bor dan Pompa Air Untuk Warga Gurah

BERITA

Playgrup KB Dharma Wanita Persatuan Grebek Koramil dalam Rangka Peringati Hari Pahlawan

BERITA

Dampingi Panen Padi, Babinsa Berikan Semangat Petani Binaan untuk Tingkatkan Produksi Pertanian.

BERITA

Babinsa Wringinanom bersama Warganya, Bekerjasama dalam Perbaikan Lampu Penerangan Jalan Umum