Home / BERITA / TNI POLRI

Jumat, 14 April 2023 - 20:30 WIB

Danramil0816/07 Krembung Laksanakan Sarasehan Karang Taruna Sekec. Krembung

Kabarpos.id Sidoarjo – Kapten Arh Puji Wihardi menghadiri kegiatan sarasehan karang taruna Sekec. Krembung pada hari Kamis tanggal 13 April 2023 pukul 16.30 WIB Bertempat di pendopo Kec. Krembung. Kegiatan dihadiri juga oleh Forkompimka Kec. Krembung.

Hadir juga dalam kegiatan ini Bpk Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdhor Ali, S.Ip, Kadinsos Kab. Sidoarjo Drs Misbakhul Munir, Ibu Camat Krembung Dra. Dana Riawati, M.Si, Kapolsek Krembung AKP Yuwono, SH, Ketua Katar Kab. Sidoarjo, Ketua Katar Kec. Krembung. Kegiatan ini disampaikan beberapa sambutan dari Ketua Karang Taruna kab. Sidoarjo, Kadinsos Kab. Sidoarjo serta sambutan dari Bpk Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdhor Ali, S.Ip.

Dalam sarasehan karang taruna kali ini dengan tema Peran Generasi Dalam Kemajuan Desa. Karang taruna sebagai generasi muda harus bisa dijadikan motor penggerak pembangunan desa. Berbagai pemikiran yang baru banyak dikeluarkan oleh generasi muda di desa yaitu dengan wadah karang taruna. Kegiatsn ditutup dengan do’a dan berakhir dengan lancar.
( red )

Share :

Baca Juga

BERITA

Libur Lebaran, Polisi Banyuwangi Siaga di Tempat Wisata Jamin Aman dan Nyaman Warga

BERITA

Serma Haris Fadillah Bantu Rawat Tanaman Cabe Warga Binaan

DAERAH

Babinsa Koramil 06/Sruweng Hadiri Acara Tasyakuran dalam Rangka Awali Musim Tanam Padi Dengan Buka Irigasi Pertanian

BERITA

Kompak Polisi Bersama TNI Bantu Warga Buka Jalan Baru di Pacitan

BERITA

Kabar Bikin Heboh Club Mystic Menerima Pengunjung dibawah Umur

BERITA

Satsamapta Polresta Palangka Raya Datangi Pos Kamling di Jalan Mendawai

BERITA

Hari Buruh, Kapolres Blitar Kota Bersama Dandim 0808 Serahkan Bantuan Untuk Pekerja Yang Alami Laka Kerja

BERITA

Mengunjungi Usaha Penggilingan Bakso Warga Binaan, Babinsa Dukun Ingatkan Jaga Kebersihan