Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / PENDIDIKAN / TNI POLRI / Uncategorized

Kamis, 17 November 2022 - 08:20 WIB

Danramil Benowo Berikan Wasbang Ketua RW dan RT Se-Kelurahan Tambak Osowilangon

Foto: Danramil Benowo Berikan Wasbang Ketua RW dan RT Se-Kelurahan Tambak Osowilangon

Foto: Danramil Benowo Berikan Wasbang Ketua RW dan RT Se-Kelurahan Tambak Osowilangon

Surabaya,- Danramil 0830/06 Benowo Kodim 0830/Surabaya Utara, Mayor Inf Agung Prasetyo Budi, ST. memberikan materi tentang Ideologi Pancasila dan Wawasan Kebangsaan kepada ketua RW dan ketua RT se-Kelurahan Tambak Osowilangon Kecamatan Benowo.

Dalam kegiatan yang dilaksanakan di Kantor LPMK RT. 01/ RW. 01 kel. Tambak Osowilangun ini dihadiri oleh Kasi Pemerintahan Kec. Benowo Ibu Yuyun, Staf Pemerintahan Kec. Benowo
Bapak Husein, Kasi Trantib Kel. Tambak Osowilangun Bapak Waras, Babinsa, Linmas dan Satpol PP Kel. Tambak Osowilangun serta Ketua RW dan RT se-Kelurahan Tambak Osowilangun, Rabu (16/11/2022).

Danramil Benowo Mayor Agung mengatakan bahwa wawasan kebangsaan sangat penting dalam berbangsa dan bernegara, karena di dalamnya mengamanatkan seluruh Bangsa agar menempatkan persatuan dan kesatuan, kepentingan serta keselamatan Bangsa di atas kepentingan pribadi dan golongan.

“Wawasan kebangsaan juga telah mengembangkan Indonesia sedemikian rupa sehingga Bhineka Tunggal Ika dipertahankan sampai sekarang,” ujar Danramil.

Foto: Danramil Benowo Berikan Wasbang Ketua RW dan RT Se-Kelurahan Tambak Osowilangon

Lanjutnya, tujuan terselenggaranya kegiatan ini sebagai pendorong serta meningkatkan kembali minat masyarakat terhadap pemaknaan nilai-nilai Pancasila.

“Sehingga diharapkan seluruh komponen masyarakat dapat menerapkan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila di kehidupan sehari-hari guna menumbuhkan rasa Cinta Tanah Air, Bangsa dan Negara Kesatuan Republik Indonesia, ”Danramil juga menjelaskan kita sebagai Warga negara Indonesia semua menjadi benteng negara dari komponen Utama, Komponen Cadangan dan Komponen Pendukung” pungkasnya.

#TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat #tni_angakatan_darat #pancasila

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Peringati HUT RI ke 78 Lomba lukis bertema Polri dan Masyarakat diselenggarakan STIK Lemdiklat Polri

BERITA

Polres Jombang Siapkan Pasukan Gabungan Untuk Pengamanan Tradisi Suran Agung

BERITA

Polres Bondowoso Amankan 7 Remaja Diduga Akan Perang Sarung

Uncategorized

Polres Malang Lakukan Trauma Healing Terhadap Anak Korban Bunuh Diri di Pakis

DAERAH

Koramil/15 Klirong Dan Polsek Klirong Amankan Ibadah Natal Anak

BERITA

Polres Malang Terapkan Pengamanan Pengesahan Warga Baru PSHT Kondusif

BERITA

Turun Ke Sawah, Serda Slamet Hariyadi Bantu Warga Binaan Panen Padi

DAERAH

Bhabinkamtibmas bagikan masker kepada masyarakat yang disambanginya