Home / BERITA / POLRI / TNI POLRI

Rabu, 24 Mei 2023 - 15:24 WIB

Danramil 0816/01 Sidoarjo hadiri sosialisasi oleh Bakesbangpol Kabupaten Sidoarjo

Kabarpos.id Sidoarjo – Danramil 0816/01 Sidoarjo Kapten Chb Kamsuri mengahadiri Rapat Koordinasi Terkait Antisipasi Timbulnya Gerakan Politisasi Agama utk Kepentingan Meraih Suara pada Pemilu tahun 2024, sebagai Penyelenggara kegiatan yang digagas oleh Bakesbangpol Kabupaten Sidoarjo yang bertempat di ruang Raffesia Fave Hotel lantai dasar Jl.Jenggolo No.15 Kel Pucang Kec Sidoarjo kab Sidoarjo, Selasa ( 23/5/23).

Dalam sambutannya Danramil 0816/01 Sidoarjo Kapten Chb Kamsuri Menyampaikan bahwa peran babinsa di wilayah jajaran Kodim 0816 Sidoarjo siap mengamankan pemilihan umum Th 2024 dari tahap kampanye sampai tahap Pemilihan Umum ( Pileg, Pilpres, dan Pilkada) agar acara berjalan dengan aman dan lancar serta di laksanakan dengan profesional, Harapan tersebut diutarakan pada saat memberikan pengarahan kepada peserta rapat dan sosialisasi yang hadir.

Dalam acara tersebut hadir TNI Polri, PJ Sekda bpk Anjar, Ketua DPRD Sidoarjo, ketua Bakesbangpol,ketua Pengadilan Negeri ,ketua KPUD Sidoarjo dan ketua FKUB Sidoarjo.

Ketua Bakesbangpol Kab Sidoarjo Bpk DR.Mustain Baladan M.Pd.I Menyampaikan yang intinya “menjelang pemilu kita mengantisipasi gerakan politisasi agama untuk kepentingan meraih suara/ kekuasaan pada pemilu Th 2024.( red)

Share :

Baca Juga

BERITA

Membiasakan Hidup Bersih Dan Sehat Babinsa Temajuk Ajak Anak Sekolah Dasar Bersihkan Halaman

DAERAH

Cegah Covid-19, Bhabinkamtibmas Sambang dan Bagikan Masker Kepada Warga

BERITA

Jelang Pilkades Serentak, Polres Malang Optimalkan Patroli Skala Besar

DAERAH

Bagikan Masker Gratis Menjadi Upaya Polsek Maliku Antisipasi Penyebaran Virus Covid – 19

BERITA

Dandim Dan Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 1009/Tanah Laut Mengikuti Vicon Ketahanan Pangan Bersama Aster Kasad

DAERAH

Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Dampingi 92 KPM Terima Bantuan Langsung Tunai

BERITA

Mabes Polri Kawal Industri Tekstil Nasional dari Serbuan Impor Pakaian Bekas Ilegal

BERITA

Kurangi Beban Jalan Tol dan Arteri, Kapolri Lepas 434 Bus Mudik Gratis Polri Presisi