Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Rabu, 7 Desember 2022 - 18:34 WIB

Cegah Penyebaran Virus Covid 19 Sat Binmas Polres Pulang Pisau lakukan ini

Sat Binmas Polres Pulang Pisau – Polda Kalteng, Sambang dan sosialisasi terhadap warga berikan himbauan tentang protokol kesehatan kepada warga Pulang Pisau, Rabu (07/12/2022).

Kegiatan tersebut dilaksanakan agar mencegah rantai penyebaran virus covid 19 di Wilayah Kabupaten Pulang Pisau.

Hal ini agar menyadarkan warga dalam menjaga kesehatan dan bahwa pandemi virus covid 19 masih ada serta menghimbau tentang 5 M yaitu Menjaga Jarak, Menggunakan Masker, dan Mencuci tangan, menghindari Kerumunan, mengurangi Mobilitas.

Sembari menjaga Kamtibmas yang aman dari Tindak Kejahatan Giat Sambang Sosialisasi personil Sat Bimas juga sebagai Jalinan Silahturahmi antara Polri dan Masyarakat.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K melalui Kasat Binmas IPTU Ujang Kustarman, Menyampaikan agar terus berikan himbauan maupun sosialisasi tentang pencegahan dan aturan pemerintah tentang protokol kesehatan guna mencegah rantai virus covid 19 khususnya di wilkum Pulang Pisau, sehingga tetap terciptanya situasi yang aman dan kondusif. Tutup Kasat Binmas.

Share :

Baca Juga

BERITA

Sinergitas TNI-Polri Wilayah Kalsel Gelar Baksos Ramadan, Wujud Kepedulian Kepada Masyarakat

BERITA

KOMANDAN PASMAR 3 DAMPINGI KOMANDAN KORPS MARINIR MENINJAU LANGSUNG KESIAPAN PALS TAHUN 2023

BERITA

Kompak Turun Kejalan Personel Kodim 1009/Tanah Laut Serta Polres Tanah Laut Bagikan Takjil Gratis

BERITA

Polres Jember Gagalkan Pengiriman Ratusan Ekstasi Tujuan Bali

BERITA

Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Memberikan Pelatihan Pembinaan Karakter pada Masa MPLS di SMAN 2 Ruteng

Uncategorized

Pastikan Personil Dan Matrial Siap, Batalyon Arhanud 2 Marinir Laksanakan Latihan Pengawak Ranpur BVP-2

DAERAH

Personel Polsek Maliku Patroli dan Himbau warga patuhi prokes

TNI POLRI

Komsos Babinsa Bungah, Bangkitkan Semangat Usaha Sumur Bor Warga Binaan