Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Minggu, 27 November 2022 - 20:25 WIB

Cegah Covid-19, Polsek Rakumpit Edukasikan Prokes

Polresta Palangka Raya – Dalam rangka untuk memutus mata rantai Covid-19, aparat kepolisian rutin memberikan sosialisasi terkait protokol kesehatan.

Hal tersebut disampaikan Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Rakumpit Iptu Waryoto ketika dikonfirmasi, Minggu (27/11/2022) siang.

Menurutnya, dengan seringnya dilakukan sosialisasi tersebut, pihaknya berharap dapat mempercepat penanggulangan sekaligus memutus mata rantai pandemi yang terjadi dilingkungan masyarakat.

“Kami dari Polsek Rakumpit tentu berharap, kepatuhan masyarakat kepada protokol kesehatan semakin meningkat dalam kehidupannya sehari – hari,” katanya.

“Jadi, guna mendukung hal tersebut rekan kami Bripka Hengky memberikan edukasi mengenai protokol kesehatan bagi warga di Kelurahan Gaung Baru,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

BERITA

Penyegaran di Polda Jatim Sejumlah Perwira Menengah Menduduki Jabatan Baru

DAERAH

Babinsa Koramil 15/Klirong Berikan Pendampingan Dalam Peningkatan Ekonomi Masyarakat Melalui Pembuatan Kripik Singkong

Uncategorized

SELAMAT DAN SUKSES HARI ULANG TAHUN ( HUT) BAPAK ANDI KUSMANTO

Uncategorized

Silaturahmi ke DPW LDII Kapolda Jatim Sampaikan Tiga Poin Wujudkan Pemilu Damai

BERITA

Hadrah Polisi Santri Aulian Mustafa Menggemahkan Sholawat di Polres Jember

DAERAH

Pelantikan Pengurus DPC PERADI SAI se- Jawa Timur

BERITA

Kapolda Jatim Beri Penghargaan Briptu Tiara Berupa Pin Emas Atas Pendidikan yang Diraihnya di Turki

Uncategorized

Polresta Sidoarjo Berbagi Berkah di Jumat Curhat