Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Rabu, 7 Desember 2022 - 18:12 WIB

Bhabinkamtibmas Memberikan Himbauan Terkait Covid 19 dan bagikan masker ke Warga

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melakukan menghimbau masyarakat untuk tetap mengikuti protokol kesehatan di kecamatan Kahayan kuala Kabupaten Pulang Pisau Provinsi Kalimantan Tengah, Rabu (07/12/2022)

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Kahayan Kuala Iptu Yonika Winner Te’dang, S.T., menyampaikan menyampaikan agar seluruh Warga Desa dapat membantu pihak Kepolisian dalam memberikan himbauan kepada sesama agar tetap menggunakan masker saat beraktivitas diluar rumah serta rajin mencuci tangan sebagai bentuk perlawanan akan penyebaran covid 19.

Selain mendapatkan masker gratis, diharapkan para warga sadar setelah mendapatkan himbauan dari para aparat yang sedang bertugas di lapangan

Diharapkan kepada warga aga selalu memakai masker pada saat keluar rumah maupun berpergian, guna mencegah terjadinya penyebaran covid 19 dan selalu mentaati prokes

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sinergitas TNI-Polri Kawal Pemilu Damai 2024, Kapolda Jatim Kunjungi Kodam V Brawijaya

BERITA

Mendampingi Masyarakat Di Leasing, BAI DPC Rembang Mendapatkan Solusi Terbaik

Uncategorized

Politisi di Bondowoso Dukung OMB Untuk Terwujudnya Pemilu 2024 Damai

BERITA

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Salurkan Zakat Fitrah

BERITA

Jelang Pra TMMD Tahun 2023, Kodim 0828/ Sampang Rakor Dengan Pemkab Sampang” Wujudkan Mimpi Membangun Desa”

DAERAH

Bersinergi, Polsek Sabangau Sebarkan Nomor Layanan Pengaduan di Sabaru

BERITA

Ciptakan Kemanunggalan TNI Rakyat, Satgas Yonif 611/ Awang Long Melaksanakan Jum’at Berkah

BERITA

Polres Kediri Kota Pantau Pasokan Gas Elpiji 3 Kilogram, Datangi Agen Elpiji