Home / Uncategorized

Rabu, 9 November 2022 - 07:36 WIB

Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Monitoring Pemberian Bansos Dan Susu

Foto: Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Monitoring Pemberian Bansos Dan Susu

Foto: Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Monitoring Pemberian Bansos Dan Susu

Polresta Palangka Raya – Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Polsek Pahandut Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng Aipda Van Royen melakukan kegiatan pemberian Bansos dan Susu bantuan kepada anak yang menderita Hydrosepalus.

Kapolsek Pahandut Kompol Susilowati,S.E.M.M., melalui Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Aipda Van Royen mengatakan kehadirannya untuk menjalin kerjasama antara bhabinkamtibmas dengan warga binaan sehingga keberadaan bhabinkamtibmas bisa di rasakan oleh warga.

Foto: Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Monitoring Pemberian Bansos Dan Susu

“Dalam kegiatan ini, kami memberikan Bantuan sembako dan Susu kepada anak yang menderita penyakit Hydrosepalus langsung dr Ibu Walikota serta Dinsos kota palangkaraya yang diterima oleh orang tua anak yang memderita penyakit Hydrosepalus,”jelasnya, Selasa (08/11/2022) pagi.

“Selain Sembako dan Susu Ibu Walikota memberikan kemudahan untuk pemindahan BPJS Mandiri menjadi BPJS PBI yang diajukan harus melalui Dinas Sosial,”tutupnya. (Tc)

Share :

Baca Juga

BERITA

Dandim 1612/Manggarai Letkol Arh Drian Priyambodo, S.E. meresmikan Pompa Hidram Di Desa Paanleleng, Manggarai Timur

DAERAH

Didepan Siswa Latja, Mantan Anggota Resmob Satbrimob Ini Latihkan Penggunaan Tongkat Polri

DAERAH

Personel Polsek Banama Tingang Terus Memberikan Edukasi Prokes Kepada Masyarakat

Uncategorized

Upacara 17-an, Pangdam Brawijaya Sampaikan Amanat Panglima TNI

Uncategorized

Polres Jombang Berhasil Amankan Komplotan Curanmor Berikut Penadahnya

Uncategorized

Lestarikan Hutan Polres Tulungagung Tanam Pohon di D Capin

Uncategorized

Kadiv Humas Tekankan Beberapa Hal Saat Gelar Apel Kesiapsiagaan Satgas Humas Polri Pengamanan Nataru

DAERAH

Peringatan Hari HGN Tahun 2022 Di Halaman Kantor Bupati BangkaTengah Di Penuhi Ribuan warga Masyarakat