Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Senin, 28 November 2022 - 10:19 WIB

Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Kembali Monitoring Perkembangan Air di Flamboyan Bawah

Polresta Palangka Raya – Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Polsek Pahandut Polresta Palangkaraya, Polda Kalteng Aipda Van Royen secara DOOR TO DOOR SISTEM (DDS) Monitoring dan Pengecekan Debit air di Pemukiman Warga di Flamboyan Bawah Kel.Langkai Kec. Pahandut Kota Palangkaraya.

Kapolsek Pahandut Kompol Susilowati,S.E.,M.M., melalui Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Aipda Van Royen mengatakan tujuan sambang ini untuk menjalin kerjasama antara bhabinkamtibmas dengan warga binaan sehingga keberadaan bhabinkamtibmas bisa di rasakan oleh warga.

“ Berdasarkan pemantauan yang kami laksanakan bersama lurah dan instansi terkait, Sebagian Warga mulai membersihkan rumah yang sempat ditinggal mengungsi dan memperbaiki kerusakan akibat banjir,”jelasnya, Minggu (27/11/2022) siang.

“Direncanakan hari ini Posko akan berakhir mengingat untuk para pengungsi banjir sudah kembali kerumah masing masing,”tutupnya. (Tc)

Share :

Baca Juga

BERITA

Polda Jatim Berhasil Amankan Penjual Bahan Peledak Petasan Seberat 231 Kilogram

NASIONAL

Lakukan Blue Light Patrol, Satsamapta Polresta Palangka Raya Pelihara Kondusifitas

Uncategorized

Polisi RW Polres Probolinggo Kota Terima Puluhan Ranmor Operasional dari Walikota

BERITA

OPS Patuh Semeru 2023 Polres Kediri Gandeng Media Ajak Masyarakat Tertib Berlalu Lintas

BERITA

Humanis, Polisi Sosialisasi Ops Keselamatan Semeru 2023 di Area Wisata Pamekasan

Uncategorized

Polisi Tetapkan Sopir Elf sebagai Tersangka Laka Maut Minibus Vs KA Probowangi di Lumajang

BERITA

Babinsa Koramil 0816/09 Krian Serda Itok Sugiarto hadiri sosialisasi komsos penyakit menular di Desa binaan

Uncategorized

BABINSA DAN BHABINKAMTIBMAS DESA KEBARON ~ SERMA EDI DAN AIPDA RULLY IKUT MENDAMPINGI STUDY TIRU PEMDES