Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / PENDIDIKAN / SOSIAL BUDAYA / TNI POLRI / Uncategorized

Kamis, 17 November 2022 - 08:25 WIB

Bentuk Kepedulian, Babinsa Bantu Evakuasi Warganya yang Sakit

Foto: Bentuk Kepedulian, Babinsa Bantu Evakuasi Warganya yang Sakit

Foto: Bentuk Kepedulian, Babinsa Bantu Evakuasi Warganya yang Sakit

Yogyakarta – Anggota Koramil 06/Mergangsan Kodim 0734/Kota Yogyakarta Pelda Parjana dan Serka Wanto (Babinsa) memantu evakuasi warga kampung Surokarsan, Kelurahan Wirogunan, Kemantren Mergangsan yang sedang sakit, Selasa (15/11/2022).

Warga yang sakit ini akan di bawa ke RSUD Yogyakarta dengan mengunakan ambulance dibantu warga sekitar, ini menunjukkan kepeduliannya bersama guna membantu bila saudara tetangga kita yang membutuhkan bantuan dan dalam kesulitan.

Foto: Bentuk Kepedulian, Babinsa Bantu Evakuasi Warganya yang Sakit

“Kami saat ini telah selesai membantu mengevakuasi warga yang sakit, hal ini kami lakukan sebagai wujud kepedulian kepada warga, semoga tabah dan semangat untuk kesembuhannya,” tutur Serka Wanto.

Karena tentunya sebagai Babinsa, harus senantiasa peduli dan perhatian terhadap warga binaan, Sebab menjenguk maupun mengantar orang yang sedang sakit, merupakan obat kepada yang bersangkutan agar tetap semangat melawan penyakitnya.

Share :

Baca Juga

BERITA

Bangkitkan Kembali Kejayaan Islam, Wapres Minta Umat Bangun Peradaban Dengan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi

Uncategorized

Hadapi Cuaca Ekstrem Babinsa Temajuk Ingatkan Nelayan Untuk Hati- Hati Pada Saat Melaut

BERITA

Danramil0816/07 Krembung Laksanakan Upacara Bendera di SMKI Rejeni Kec. Krembung

BERITA

Polres Sumenep Selesaikan Konflik Tanah PT Garam Secara Restoratif Justice

BERITA

Anggota Pagar Nusa Nataan Lamongan Sukarela Bongkar Tugu, Kapolres Lamongan Beri Apresiasi

BERITA

Polisi Terjunkan Ratusan Personel Gabungan, Perayaan Malam Tahun Baru 2024 di Situbondo Berlangsung Kondusif

DAERAH

Satsamapta Polresta Palangka Raya Datangi Pos Kamling di Bangass Permai

BERITA

PEMBANGUNAN KANTOR BALAI DESA DI OPTIMALKAN