Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Selasa, 22 November 2022 - 14:59 WIB

Bagikan Masker Gratis Menjadi Upaya Polsek Maliku Antisipasi Penyebaran Virus Covid – 19

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, terus giatkan pendisiplinan prokes warga masyarakat, dalam kegiatan Maskerisasi yang rutin dilaksanakan, Personel Polsek Maliku menyampaikan himbauan Prokes 5M, dengan tujuan menekan penyebaran Virus Covid – 19, Selasa (22/11/2022) Pagi.

Personel Polsek Maliku menyampaikan Prokes 5M yang harus diterapkan dengan baik selama masa pandemi diantaranya Memakai Masker, Mencuci Tangan, Menjaga Jarak, Menjauhi Kerumunan dan Membatasi Mobilitas dan Interaksi

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan, upaya pencegahan seperti sosialisasi serta himbauan terus kami laksanakan, kami berharap warga masyarakat patuhi Prokes dengan baik selama pandemi ini, Kami menghimbau serta mengajak kepada kita semua, ayo kita patuhi Prokes dengan baik, ini akan sangat membantu dalam upaya memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19

“Dimulai dari diri sendiri dan berguna untuk orang lain disekitar, mari kita patuhi Prokes mari putus mata rantai sebaran Covid – 19 dengan patuhi Protokol kesehatan 5M”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Laaser Kristovor, S.H.

Share :

Baca Juga

BERITA

Dialog bersama Warga, Bripka Agung Sampaikan Pesan Kamtibmas dan Call Center Polsek Bukit Batu

DAERAH

Bhabinkamtibmas desa Talio Bripka Muliyadi sosialisasi Karhutla di desa binaannya

BERITA

RAPAT KOORDINASI KEPALA DESA DAN KORWIL / UPT SE- KECAMTAN SAMBENG. KABUPATEN LAMOGAN TAHUN 2023

DAERAH

Sambangi Warga, Bhabinkamtibmas Desa Pangkoh Sari Aipda subrata purba Ingatkan Untuk Mematuhi Protokol Kesehatan

BERITA

MMD Usai, Babinsa Koramil 0816/09 Krian Dampingi Pelepasan Mahasiswa Unbra

DAERAH

Kegiatan Sosialisasi Layanan Call Center Polsek Sebangau Kuala

DAERAH

Menjelang Pergantian Tahun Babinsa Koramil 1612-06/Lembor Himbau Peredaran Miras

Uncategorized

Dugaan Pemalsuan Sertifikat Tanah Di Lobar , 5 Orang Tersangka, Ini Keterangan Diskrimum Polda NTB