Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Jumat, 23 Desember 2022 - 15:40 WIB

Babinsa Koramil 17 Adimulyo Pembinaan Peningkat Linmas Cara Memadamkan Kebakaran

Babinsa Koramil 17 Adimulyo Pembinaan Linmas adakan Pelatihan Cara Memadamkan Kebakaran oleh Babinsa Serda Rudiarto Babinsa Desa Tegalsari Koramil 17 Adimulyo adakan Pembinaan Linmas Desa dengan .Bimtek Pengguna Alat Pemadam Kebakaran bertempat di Lapangan Desa Tegalsari kecamatan Adimulyo Kabupaten Kebumen Jawa Tengah Jumat ( 23/12/2022 )

Babinsa Serda Ridianto menyampaikan ” Satlinmas (Satuan Perlindungan Masyarakat) yang merupakan komponen SDM yang disiapkan sebagai cadangan Pertahanan Negara untuk memperkuat Komponen inti yaitu TNI, tidak boleh di pandang sebelah mata. Semangat pengabdian kepada Negara, khususnya lingkungan masyarakat sekitar. Pengorbanan waktu, keikhlasan dan semangat dalam setiap kegiatan patut diapresiasi keberadaannya. Disamping melaksanakan tugas-tugas sosial dimana dia berada, pembekalan ilmu apa saja yang terkait dengan kemasyarakatan harus diberikan. Termasuk bagaimana cara apabila terjadi Kebakaran walau sifatnya pertolongan pertama sebelum petugas Pemadam Kebakaran datang mengatasi kebakaran yang terjadi di wilayahnya” ,Ungkapnya

Kegiatan yang dihadiri oleh Kasi trantib Bpk Drajat , Babinsa Koramil 17 Adimulyo Serda Rudianto, Kepala Desa Tegalsari Bpk Arif beserta perangkat dengan peserta sejumlah 15 orang.

Pelaksanaan pelatihan Linmas diisi materi dalam ruang kelas dan di luar ruangan. Diantaranya materi tersebut adalah berupa latihan baris berbaris, penanggulangan kebakaran, bencana alam dan pengaturan lalu lintas. ( Pendim )

Share :

Baca Juga

DAERAH

Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sambangi warganya untuk mengajak tetap jaga kerukunan dan kamtibmas

DAERAH

Sambangi Warga, Polsek Rakumpit Ajak Antisipasi Karhutla

BERITA

Polisi Tetapkan Empat Tersangka Oknum Pesilat yang Melakukan Penganiayaan di Tulungagung

Uncategorized

Proyek Milyaran Di Kelurahan Pakal Disorot, Para Pekerja Sampingkan K3

Uncategorized

Dalam Penanganan Dugaan Tindak Pidana Penggelapan Unit Mobil Tidak Pecus

BERITA

Polres Tanjung Perak Optimalkan Patroli Malam, Cegah Gangguan Kamtibmas

Uncategorized

Dinilai Kepala Pasar dan Kadisdag Bangkalan Tidak Becus Kelola Pasar Tanah Merah, Aktivis KAKI: Pemangku Bangkalan Nonjobkan Keduanya Jika Benar Bupati

BERITA

Forkopimka Tanggulangin Laksanakan Senam Bersama Masyarakat Desa Penatarsewu