Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / SOSIAL BUDAYA / TNI POLRI / Uncategorized

Senin, 21 November 2022 - 11:45 WIB

Babinsa Jambangan Dan Staf Kelurahan Koordinasi Dengan Warga Terkait Pemasangan Paving

Babinsa Kelurahan Jambangan Serma Rasad bersama Staf Kelurahan melaksanakan koordinasi dengan warga, Senin (21/11/2022) siang.

Serma Rasad mengungkapkan, bahwa dilakukannya koordinasi karena terkait pemasangan Paving di wilayah binaannya tersebut.

“Ada beberapa Warga yang tidak setuju kalau jalan ditinggikan, karena takut kalau hujan airnya masuk ke Rumah”.

“Untuk keinginan Warga memohon untuk dibuatkan selokan air yang lebih besar, sehinga kalau hujan air tidak menggenang di Jalan”, jelas Anggota Koramil 0832/05 Gayungan tersebut.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

TNI-Polri Bersinergi Sambut HUT TNI ke-78

BERITA

Polrestabes Surabaya Kembali Berhasil Amankan Komplotan Curanmor di 18 TKP

BERITA

Ringankan Beban Warga, Babinsa Koramil 0830/02 Semampir Berikan Bantuan Beras

BERITA

Materi Wasbang Babinsa Menganti, Guna Tumbuhkan Jiwa Nasionalis Siswi SMP Al-Azhar

BERITA

“DANRAMIL 14 TAMAN DAN FORKOPIMKA KECAMATAN TAMAN TINJAU LOKASI FLOOD”

DAERAH

Kasad Berangkatkan 10 Truk Bansos Lanjutan TNI AD Ke Cianjur

BERITA

Puluhan Motor Berknalpot Brong Terjaring Operasi Gabungan Polres Jombang

Uncategorized

Kodim 1208/Sambas Bersama Pemda Gelar Rakor Pelaksanaan TMMD Reg Tas Ke-116 Wilayah Kab. Sambas.