Home / Uncategorized

Selasa, 26 September 2023 - 08:10 WIB

Babinsa Desa Randegan Serda Wahyu Andrian Hadir Giat Pramuka

Kabarpos.id Sidoarjo – Senin ( 25-09-2023) Anggota Babinsa Koramil 0816/06 Tanggulangin Serda Wahyu Andrian menghadiri undangan dalam rangka Pembukan Lomba Tingkat II Gerakan Pramuka Ranting Tanggulangin Tahun 2023 yang bertempat di Lapangan Desa Randegan Kecamatan Tanggulangin Kabupaten. Sidoarjo

Kegiatan peserta lomba Gerakan Pramuka Ranting Tanggulangin Tahun 2023 yang di ikuti peserta sebanyak 400. Orang yang diantarnya dari siswa sekolah SD 180 Putra, 170 Putri, dan dari Siswa SMP 20 Putra, 30 Putri serta pendukung sebanyak 50 Orang

Sambutan Camat Tanggulangin yang disampaikan oleh Sekcam (Ibu Lita Widy, S.Tp) Gerakan Pramuka ini bertujuan menumbuhkan watak bangsa yang berbudi pengerti luhur dan memiliki kecerdasan yang tinggi. Saya ucapkan terimakasih kepada panitia penyelenggara dan pengurus kwartir ranting pramuka Tanggulangin semoga kegiatan ini berjalan dengan baik keberadaan Pramuka sangat penting sebagai pelopor kerakter generasi muda. Mudah mudahan kedepannya bisa menjadi pemuda yang memiliki kepribadian yang handal sebagai generasi penerus bangsa.”Tuturnya

Lanjut Babinsa Koramil 0816/06 Tanggulangin Serda Wahyu Andrian menambahkn bahwa kegiatan kepramukaan yakni menanamkan nilai nilai kewajiban terhadap negara, antar sesama dan terhadap diri sendiri untuk menumbuhkan kedisiplinan dan moral bagi para siswa.”Imbuhnya (red)

Share :

Baca Juga

TNI POLRI

Wujudkan Prajurit Profesional dan Taat Hukum, Kodim 1002/HST Gelar Sosialisasi Ops Gaktib Dan Yustisi

HUKRIM

Polres Madiun Berhasil Ungkap Kasus Pembuangan Bayi Dua Tersangka Diamankan

DAERAH

Babinsa Menghadiri Pelantikan Pejabat Administrator

Uncategorized

Tim Gabungan Berhasil Padamkan Kebakaran Hutan di Gunung Anjasmoro Wonosalam, Jombang

DAERAH

Anggota Satpolairud Datangi Pasar Harian Sosialisasikan Larangan Karhutla Gunakan Spanduk Ajakan Stop Karhutla

Uncategorized

Komsos Babinsa Dukun Mendorong Semangat Usaha Bordir di wilayah Binaan

Uncategorized

Aksi cepat tanggap Babinsa 0816/01 Pucanganom atasi kebakaran lahan

NASIONAL

Di Polsek Rakumpit, Kapolresta Palangka Raya Dengarkan Keluhan Masyarakat