Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Rabu, 7 Desember 2022 - 20:09 WIB

Babinsa Dan Kades Kalipurwo Kecamatan Kuwarasan Pantau Pembangunan Talud

KODIM 0709/ KEBUMEN – Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Serda Jumadi dan Kades Kalipurwo Yuli Stianto melaksanakan pemantauan pembangunan talud jalan di dukuh Kalideres desa Kalipurwo Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, Rabu (07/12/2022)

Tujuan kegiatan tersebut adalah guna memastikan bahwa proses pembangunan berjalan dengan lancar dan sesuai dengan ketentuan.

Pada kesempatan tersebut, Serda Jumadi yang merupakan Babinsa di wilayah desa Kalipurwo menyampaikan, pesan keamanan kepada para pekerja untuk selalu berhati-hati dan mengutamakan keselamatan dalam bekerja.

Kepala Desa Kalipurwo sangat mengapresiasi dan berterimakasih atas kehadiran Babinsa pada lokasi pembangunan talud di lingkungan RT 02 RW 1 dukuh Kalideres ini, semoga pesan yang disampaikan oleh Babinsa untuk para pekerja bisa di pahami dan dilaksanakan. (SSY’95Arm/Pendim)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Personel Polsek Maliku Patroli dan Himbau warga patuhi prokes

Uncategorized

Babinsa 06/Selakau Bersama Warga Karya Bakti Di Pemakaman Umum

TNI POLRI

Danramil 1612-04/Borong Ikut Apel Gelar Pasukan Siaga Bencana Tahun 2024

Uncategorized

Enceng Ondok Kali Cantel, Desa Tropodo: Sasaran Bakti TNI Gotong Royong Bersih-Bersih Membangun Desa

BERITA

PEMBANGUNAN KANTOR BALAI DESA SUDAH DIOPTIMALKAN

BERITA

TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-117 di Kabupaten Sampang Resmi ditutup

BERITA

Layanan Hotline Baru Dibuka Sudah Ada 689 Aduan Terkait Robot Trading ATG

BERITA

Polres Sumenep Selesaikan Konflik Tanah PT Garam Secara Restoratif Justice