Home / Uncategorized

Senin, 14 November 2022 - 22:38 WIB

Antisipasi Bencana Karhutla,Personil Polsek Kahayan Hilir Sampaikan Himbauan Pencegahan Kebakaran Hutan Dan Lahan.

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Kahayan Hilir melaksanakan kegiatan himbauan Kapolsek Kahayan Hilir dan Sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng Nomor : Mak 03/VI/2022 tentang Sanksi Pidana Terhadap Kebakaran Hutan Dan Lahan berdasarkan PP Nomor 4 Tahun 2021 tentang pengendalian kerusakan dan atau pencemaran lingkungan hidup yang berkaitan dengan kebakaran hutan dan atau lahan, sekaligus menyampaikan dampak yang diakibatkan dari Karhutla.

Sosialisasi maklumat Kapolda Kalteng tersebut disampaikan Personil Polsek Kahayan Hilir Bripka Ade Irawan di Kec. Kahayan Hilir Kab. Pulang Pisau. Provinsi Kalimantan Tengah.senin (14/11/2022) pagi.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Kahayan Hilir IPDA Rodie Damhodie, S.H. mengaharapkan Pentingnya Sosialisasi Dan Himbauan Ke warga Sebagai Langkah Antisifasi Kebakaran Hutan Dan Lahan Saat Memasuki Musim Kemarau.

“Maklumat ini kita sosialisasi kepada masyarakat agar diketahui dan harapannya tahun ini tidak ada Karhutla di wilayah Kab. Pulang Pisau”, ungkap Kapolsek.

“Adapun sanksi pidana terhadap pelaku pembakaran hutan dan lahan berdasarkan peraturan dan perundang-undangan yang berlaku yaitu maksimal 12 tahun penjara dan denda 50 Juta sampai maksimal 10 Milyar Rupiah”, jelasnya.

“Mari kita tidak membakar Hutan Dan lahan serta meningkatkan kewaspadaan terhadap Karhutla, serta kita Ciptakan Kecamatan Kahayan Hilir dan juga Kabupaten Pulang Pisau Bebas dari asap”, tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polri Peduli, Polres Lamongan Berikan Bantuan Sumur Bor dan Pompa Air

Uncategorized

Taruna Akpol,Sebar Brosur Ajak warga Tertib Berlalu Lintas

DAERAH

Menjaga silahturahmi Bhabinkamtibmas Membagi Masker sekaligus menyambangi warga binaan nya

Uncategorized

Ditlantas Polda Jatim Luncurkan Aplikasi ILMU Semeru dan Teguran Presisi

Uncategorized

Polres Situbondo Serahkan Kepada Pemilik, Mobil Rental Yang Berhasil Diamankan Saat Hendak Digelapkan

DAERAH

Sonsong Pergantian Tahun Kodim 1208/Sambas Gelar Doa Bersama

DAERAH

Dandim 0111/Bireuen Laksanakan Tatap Muka Dan Berikan Arahan Kepada Seluruh Personel Serta Persit KCK Cabang XXXIV Dim Bireuen

DAERAH

Danramil 22/Ayah Hadiri HUT Polairud ke 72, Minta Soliditas diPertahankan