Home / BERITA / TNI POLRI

Jumat, 3 Februari 2023 - 10:18 WIB

Anggota Ramil0816/07 Krembung Laksanakan Program Babinsa Masuk Sekolah di SMP Persatuan Kec. Krembung

Kabarpos.id Sidoarjo – Anggota Ramil/07 Krembung pada hari Kamis tanggal 02 Februari 2023 melaksanakan program Babinsa Masuk Sekolah di SMP Persatuan Kec. Krembung tepatnya di desa Lemujud pada pukul 07.30 WIB. Anggota Ramil’07/ Krembung yang melaksanakan kegiatan di pimpin Peltu A Rofiq K, Pelda Maghfur R Serma Suparman dan Serka Candra S.

Hadir dalam kegiatan tersebut Kepsek SMP Persatuan Ibu Khusnul khatimah, S.Pd dan dewan guru serta murid murid SMP Persatuan Krembung. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka untuk membentuk karakter pelajar yang berbudi luhur , cinta tanah air serta berjiwa patriotisme dalam berbangsa bernegara serta berakhlak mulia. Babinsa masuk SMP Persatuan pada pukul 07.30 WIB dengan disambut dewan guru dilanjutkan masuk ruang kelas untuk membawakan materi wasbang tentang kedisiplinan.

Kegiatan dilanjut dengan PBB di lapangan SMP Persatuan. Pelajar diberi cara PBB yang benar dilanjutkan dengan pelatihan TUS pengibaran bendera merah putih pada pukul 10.00 WIB. Kegiatan Babinsa masuk sekolah di SMP Persatuan Krembung berakhir pada pukul 11.00 WIB dengan aman dan tertib
( Lna/Rfq/red )

Share :

Baca Juga

BERITA

Dandim 1612/Manggarai, Siapkan Lahan untuk Penanaman Pohon Upaya Menjaga Kelestarian Alam

BERITA

Polres Probolinggo Berhasil Gagalkan Pengiriman 40 Ribu Pil Okerbaya

DAERAH

Beri Wawasan Kebangsaan di Sekolah, Polres Tanjung Perak Cegah Tawuran Antar Pelajar

BERITA

Komandan Satgas TMMD Ke 116 Regtas Kodim 1208/Sambas Tinjau Pembukaan Badan Jalan

BERITA

Jelita Cosmetic Tidak Bisa Menghargai Pelanggan

BERITA

Forkopimcam Balongpanggang Berikan Bantuan Sosial di Desa Pacuh

BERITA

Kegiatan Pendampingan Babinsa, Motivasi Usaha Pengrajin Rotan

BERITA

Polres Pasuruan Kota Tingkatkan Patroli, Cegah Balap Liar