Home / BERITA / DAERAH / TNI POLRI

Jumat, 14 Juli 2023 - 09:31 WIB

Anggota Ramil 0816/07 Bersama Forkompimka Kec. Krembung melaksanakan giat Senam Aaerobic

Kabarpos.id Sidoarjo, Anggota Ramil0816/07 Krembung bersama Forkompimka Kec. Krembung melaksanakan kegiatan senam bersama pada hari Jum’at tanggal 14 Juli 2023 . Kegiatan dilaksanakan di halaman Kec. Krembung pada pukul 07.00 WIB. Senam juga diikuti oleh Kades beserta perangkat Se Kec. Krembung dan instansi terkait sekitar ± 100 orang.

Kegiatan senam bersama ini dilaksanakan untuk menciptakan hidup yang sehat, Senam bersama Forkompinka ini merupakan kegiatan rutin tiap minggu/bulan dengan bergiliran tempatnya, hal ini juga sebagai ajang silaturahim Anggota Ramil 0816/07 Krembung selalu mendukung kegiatan ini.

Kegiatan senam bersama selesai dilanjutkan dengan ramah tamah pada pukul 08.40 WIB. Selama kegiatan berlangsung tertib dan dengan suasana penuh kekeluargaan. (Red).

Share :

Baca Juga

DAERAH

Personil Satbinmas Lakukan Sosialisasi pos polisi keliling dan no call center polisi di Wilkum Polres pulpis

DAERAH

Polsek Maliku Gencarkan Giat Pendisiplinan Prokes Covid-19

DAERAH

Komandan Kodim 1612/Manggarai Hadiri Rapat Antisipasi Kondisi Cuaca Ekstrim Periode Natal 2022 dan Tahun Baru 2023

BERITA

Antusiasme Pendaftaran Calon Tamtama Gelombang 1 TNI AD di Kodim 1612/Manggarai

BERITA

Danramil Driyorejo Berikan Semangat Saat Menghadiri Wisuda Purna Siswa Kelas XII SMKN 1 Driyorejo

BERITA

Jelang Hut Persit Kartika Chandra Kirana Ke-78 Kodim 1208/Sambas Gelar Donor Darah

BERITA

Wujudkan Wilayah Yang Sinergi Babinsa Koramil 1612-02/Komodo Komsos Bersama Tokoh Masyarakat

BERITA

Jelang Penutupan Satgas TMMD Finishing Pekerjaan Fisik Bangunan PAUD Ar Rahman Desa Lubuk Dagang