Home / TNI POLRI / BERITA

Rabu, 18 Januari 2023 - 17:20 WIB

Tingkatkan Kinerja Babinsa, Danramil 0816/16 Waru Pimpin Brifing Evaluasi

KABARPOS.ID SIDOARJO – Danramil 0816/16 Waru, Kapten Inf Kabul Tarmanto memimpin brifing evaluasi dan peningkatan kemampuan serta profesionalitas Babinsa dalam melaksanakan tugas Satkowil yang dihadiri seluruh personil Babinsa, pada Rabu pagi (18/01/2023)

Dilaksanakan Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga hubungan keharmonisan, selain itu juga terciptanya propesionalitas keprajurit dalam melaksanakan tugas ke depan dan juga dalam melaksanakan setiap program kerja dari komando Atas, sehingga dapat terlaksana dengan baik dan lancar.

Mengawali arahannya, Danramil menyampaikan beberapa penekanan kepada anggotanya, diantaranya agar selalu menjaga Disiplin dan kekompakan serta kesehatan kita sendiri maupun keluarga, guna menunjang tugas pokok sebagai aparat komando kewilayahan.

“Tahun ini sudah memasuki tahun politik, agar para babinsa lebih aktif lagi memonitor wilayah masing-masing dan melaporkan setiap perkembangan situasi wilayah” Lanjut Danramil

Pada Brifing kali ini Danramil juga mengingatkan tentang kelengkapan dokumentasi Dukops Babinsa guna menghindari adanya temuan pemeriksaan untuk itu agar selalu berkoordinasi dengan operator Koramil.” tegasnya

(Red)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Dandim 1621/TTS Letkol Sobirin Pererat tali silaturahmi dan persaudaraan Lakukan safari Ramadhan di masjid Al furkon Desa kiufatu

BERITA

Wakili Danrem 084/BJ, Dandim Hadiri Acara Penyerahan Bodycam Oleh Kapolda Jatim Kepada Satlantas Polrestabes Surabaya

BERITA

Kapolresta Sidoarjo Laksanakan Program Grebek Masjid, Berbagi Untuk Kebaikan

DAERAH

Maksimalkan Kepatuhan Prokes Polsek Maliku Bagikan Masker Gratis

HUKRIM

Hangatnya Kebersamaan! Babinsa dan Warga Desa Panaan Kompak di Tradisi “Mangawah Basamaan”

TNI POLRI

Jum’at Curhat, Wakapolres Jombang Tampung Keluhan Warga Desa Balongsari

TNI POLRI

Sinergitas Tiga Pilar Kelurahan Tandes Dalam Mewujudkan Kamtibmas di Wilayah

BERITA

Dipimpin Danramil 05 Kapten Inf Moh. Said Anggota Laksanakan Kurve Pangkalan