Home / BERITA / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI POLRI / Uncategorized

Minggu, 9 Maret 2025 - 20:54 WIB

Upacara Serah Terima Jabatan Komandan Pangkalan Korps Marinir Sorong

Upacara Serah Terima Jabatan Komandan Pangkalan Korps Marinir Sorong

Upacara Serah Terima Jabatan Komandan Pangkalan Korps Marinir Sorong

 

TNI AL,Dispen Kormar Sorong Komandan Lanmar Sorong Kolonel Marinir Dian Suryansyah, S.E., M. Tr. Hanla., M.M. Melaksanakan Sertijab Di Gedung Gada Kesatrian Marinir Hartono Cilandak,Jakarta Selatan Sabtu ( 08/03/2025).

Dalam Upacara Sertijab Tersebut Keenam Jabatan Yang Diserahterimakan Diantaranya Jabatan Danlanmar Sorong, Danlanmar Jakarta, Danlanmar Surabaya, Kadisminpers Kormar, Kadiskum Kormar, Kadispen Kormar.

Acara serah terima Jabatan Diawali Dengan menyanyikan lagu Indonesia raya, laporan Perwira upacara, pembacaan Surat Keputusan Kasal, Penanggalan dan Penyematan tanda Jabatan, Penandatanganan berita acara, dan diakhiri dengan upacara selamat.

Dalam amanatnya Dankormar mengatakan bahwa Serah terima Jabatan merupakan salah satu proses pembinaan personel guna menunjang profesionalisme prajurit. Serta meningkatkan efektivitas dalam melaksanakan tugas pengabdian kepada Bangsa dan Negara.

Acara sertijab yang berlangsung khidmat ini turut dihadiri Wakil Komandan Korps Marinir (Wadan Kormar) Brigadir Jenderal TNI (Mar) Muhammad Nadir, M.Tr.Opsla, Inspektur Korps Marinir Irkormar (Irkormar) Brigadir Jenderal TNI (Mar) Tri Subandiyana, S.H, Komandan Pasmar 1, Komandan Pasmar 2 dan Komandan Pasmar 3 serta Pejabat Utama Mako Kormar.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Baktiono Dilaporkan ke DPP PDI Perjuangan

BERITA

Satgas Yonif 611/Awang Long Melaksanakan Karya Bakti Bersihkan lingkungan

BERITA

Ops Ketupat Semeru 2023, Polres Situbondo Siagakan Personel di Tempat Wisata

BERITA

Panglima TNI Terima 650 Unit Ransus Maung dari Kemhan untuk Perkuat Pertahanan NKRI

BERITA

Kasihhati: FPII dan DPI akan tetap konsisten Melawan kriminalisasi terhadap insan Pers

DAERAH

Pimpin Apel Pagi, Kabag Logistik Polresta Palangka Raya: Lakukan Pam Aksi Damai dengan Humanis

Uncategorized

Silaturahmi dengan Kaops NCS Polri, UAS Serukan Masyarakat Jaga Ketertiban Jelang Pemilu

BERITA

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Hadiri Halal Bi Halal Ikatan Kekeluargaan Bona Bulu Kalimantan Selatan