Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Senin, 28 November 2022 - 10:21 WIB

Polsek Pahandut Laksanakan Penangan dan Pengamanan Banjir di Wilayah Hukum Polsek Pahandut

Polresta Palangka Raya – Polsek Pahandut jajaran Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng bersama Tim I Perihal Penangan dan Pengamanan Banjir di Gedung KNPI laksanakan pengamanan di lokasi pengungsian di Gedung KNPI jl tjilik riwut km 2 Palangkaraya.

Kapolsek Pahandut Kompol Susilowati,S.E.,M.M., melalui Katim I Penanganan dan pengamanan Aiptu Tutut Ari Wibowo mengatakan pengamanan yang dilaskananakan ini bertujuan untuk berikan rasa aman kepada warga yang sedang mengungsi akibat bencana banjir.

“ Berdasarkan pemantauan kami di posko, untuk warga yang mengungsi di Gedung KNPI sekarang masih sebanyak 17 Kk atau 54 jiwa,”jelasnya, Minggu (27/11/2022) siang.

Salama kegiatan tersebut berlangsung, sitkamtibmas berjalan aman dan lancar. (Tc)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sambangi warganya untuk mengajak tetap jaga kerukunan dan kamtibmas jelang Nataru

BERITA

KEMERIAHAN KARNAVAL DI JELANG HUT RI 78 DUSUN PUTING DESA SEMBUNG WRINGINANOM

DAERAH

Tersangka Kasus Korupsi PJU 64 Milyar, Kasi BB Kejari Lamongan Sebut Tidak Wajib Ditahan

BERITA

Dandim 0816/Sidoarjo berikan penghargaan kepada Babinsa yang berprestasi

BERITA

Polresta Sidoarjo Bersama IJTI Gelar Bakti Kesehatan Cegah Stunting

BERITA

Humas Polri Gandeng Media Massa Demi Wujudkan Pemilu Aman

BERITA

Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Semeru Tahun 2023 Kabupaten Gresik

DAERAH

Protokol Kesehatan. Acara berjalan dengan Lancar, Tertib dan Aman.