Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / PERISTIWA / TNI POLRI / Uncategorized

Sabtu, 26 November 2022 - 19:32 WIB

Jalur Roda dua Jembatan Suramadu Kembali Digegerkan Temuan Motor

Foto: Jalur Roda dua Jembatan Suramadu Kembali Digegerkan Temuan Motor

Foto: Jalur Roda dua Jembatan Suramadu Kembali Digegerkan Temuan Motor

KABARPOS.ID Pengguna jalur roda dua Jembatan Suramadu kembali digegerkan dengan temuan motor tak bertuan di atas jembatan itu, Jumat (26/11/2022 malam.

Kabar Informasi yang dihimpun, temuan kendaraan tak bertuan itu diketahui pukul 03.00 oleh pengendara motor yang melintas di Jembatan Suramadu.

Anggota Unit Lantas Polsek Kenjeran AIPTU Jhoni, bersama anggota yang sedang piket di Pos Suramadu segera mendatangi lokasi kejadian.

Sepeda motor itu berjenis Honda Beat warna merah L 5086 HM yang ditinggalka pemilik
dengan sejumlah barang-barang Kartu Tanda Penduduk (KTP) uang puluhan ribuh, ATM dan barang lainnya.

Foto: Jalur Roda dua Jembatan Suramadu Kembali Digegerkan Temuan Motor

Sementara itu AIPTU Jhoni, saat di konfirmasi melalui WA Chatnya membenarkan, Ia mengatakan bahwa yang terjadi adalah penemuan sepeda motor di Jembatan Suramadu.

“Namun soal keberadaan pemilik motor, masih belum diketahui,”kata AIPTU Jhoni Unit Lantas Polsek Kenjeran.

Ditemukannya motor tak bertuan itu tentunya menambah daftar panjang apakah dugaan aksi bunuh diri yang terjadi di Jembatan Suramadu.(abi gila redaksi)

Share :

Baca Juga

BERITA

Semarak HUT-RI ke 78 Pemerintah Desa Grabagan~Tulangan~Sidoarjo

BERITA

Prajurit Kodim 1008/Tabalong Tingkatkan Kemampuan Beladiri Taktis

DAERAH

Polsek Maliku Sosialisasikan Prokes dalam Kegiatan Pembagian Masker

DAERAH

AMI ; Kejati Jatim dan Kejari Lamongan Tidak Profesional Dalam Menangani Kasus Korupsi Waduk Wiyung dan PJU

Uncategorized

Polres Kediri Kota Gelar Patroli Gabungan Skala Besar Bersama TNI dan Satpol PP

BERITA

Babinsa Koramil 1612-03/Reo Memberikan Pemahaman tentang Pencegahan Stunting

Uncategorized

Kapolres Gresik : Tidak Ada Salah Tangkap ataupun Penganiayaan Terhadap Tahanan

BERITA

Pengarahan Bupati Sidoarjo kepada Mahasiswa UB di Pendopo Delta Wibawa