Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Jumat, 25 November 2022 - 04:19 WIB

Polsek Sabangau Saksikan Pelepasan 15.000 Bibit Ikan Papuyu

Polresta Palangka Raya – Dalam rangka mendukung ketahanan pangan dalam lingkungan masyarakat, sejumlah instansi terkait menghadiri kegiatan pelepasan bibit ikan air tawar.

Hal tersebut disampaikan Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Sabangau Ipda Ali Maffud, Kamis (24/11/2022) siang.

“Lokasi pelepasan bibit ikan papuyu sebanyak 15.000 ekor ini sendiri berlangsung di Sungai Sabangau yang terletak Kelurahan Kereng Bangkirai,” ungkapnya.

“Harapan kami, semoga bibit ikan papuyu sebanyak 15.000 ekor yang ditebarkan pada Sungai Sabangau tersebut dapat tumbuh dan berkembang seperti yang diharapkan kita semua,” tukasnya.

Disamping itu, terang Ali, pihaknya juga mengimbau kepada para warga untuk selalu menjaga kelestarian alam.

“Karena, kalau bukan kita sendri yang peduli akan ini siapa lagi. Untuk itu mari kita rapatkan barisan demi masa depan yang lebih baik,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Ngobrol Santai JTI Cabang Jombang Bersama Ketua JTI Pusat Madiun

Uncategorized

PEMBANGUNAN TEMBOK PENAHAN TANAH ( TPT ) DI DESA KESAMBEN KULON

BERITA

Babinsa Pererat Silaturahmi Dengan Komunikasi Sosial

BERITA

Pj Gubernur Serahkan 4.284 Sertipikat Tanah di Kota Baubau Sulawesi Tenggara

BERITA

Serukan Aksi Bagi-Bagi Takjil, Dandim 0817/Gresik Beserta Para Anggotanya Berkolaborasi Dengan Anggota KWG, Disparekrafbudpora, Damkar, PDAM dan Disnaker Kabupaten Gresik

BERITA

Bersama Forkopimcam Sebawi Anggota Koramil 1208-01/Sambas Laksanakan Safari Ramadhan

DAERAH

CEGAH KRIMINAL DAN ANTISIPASI KERAWANAN DI WILAYAH POLSEK TEGALSARI POLRESTABES SURABAYA

Uncategorized

Kapolres Simalungun Selesaikan 64 Perkara Pencurian Sawit Melalui Restorative Justice