Home / BERITA / HUKRIM / TNI POLRI

Selasa, 2 Januari 2024 - 10:26 WIB

Refleksi Akhir Tahun 2023 Dan Menyambut Tahun Baru 2024, Lanudal Manado Gelar Doa Bersama

Refleksi Akhir Tahun 2023 Dan Menyambut Tahun Baru 2024, Lanudal Manado Gelar Doa Bersama

Refleksi Akhir Tahun 2023 Dan Menyambut Tahun Baru 2024, Lanudal Manado Gelar Doa Bersama

 

TNI AL – Dispen Puspenerbal (01/01/24)
Menjelang tutup tahun 2023, Lanudal Manado menggelar doa bersama yang dilaksanakan dengan Khidmat oleh seluruh Personel Perwira, Bintara, Tamtama dan ASN baik yang beragama Islam maupun Nasrani, yang dilaksanakan usai Ibadah Sholat Jumat di Masjid Al Ikhlas dan VIP Room Lanudal Manado. Senin, 01/01/2024.

Pada pelaksanaan doa bersama, yang beragama islam melaksanakan dzikir dan doa yang dipimpin oleh Pjs. Palaksa Lanudal Manado sekaligus Ketua Badan Takmir Masjid Al Ikhlas, Lettu Laut (T) Joko Prasetyo Wahyono., sedangkan umat nasrani dipimpin oleh Ka BP Lanudal Manado, Kapten Laut (K) dr. Pisok Michael Awuy.

Kegiatan doa bersama tersebut merupakan perintah langsung Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali, S.E., M.M., M.Tr.Opsla, yang digelar serentak di seluruh jajaran TNI AL sebagai bentuk refleksi diri dan rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa untuk menyambut tahun baru 2024 Masehi.

Share :

Baca Juga

BERITA

Pengamanan Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H / 2023 M

BERITA

Babinsa Koramil 0816/07 Krembung Bantu Kerja Bakti di Dusun Candi Kec. Wangkal Krembung

TNI POLRI

Babinsa Koramil 0816/01 bantu mediasi permasalahan keluarga dengan warga binaannya.

BERITA

Koptu Ikwan Babinsa Koramil 0816/05 Menghadiri Rembug Stunting Tahun 2023 bertempat di Balai Desa Tlasih Kec.Tulangan Kab. Sidoarjo

DAERAH

Pembagian Masker Gratis untuk Warga Masyarakat di Wilkum Polsek Pandih batu

DAERAH

Saksi Fakta dari Ellen Sulistyo Terkesan Tutupi Fakta

NASIONAL

Jaga Kebugaran Tubuh Personil Kodim 1208/Sambas Laksanakan Senam Kesegaran Jasmani

NASIONAL

Cegah Terjadinya Karhutla, Polsek Bukit Batu Suarakan Imbauan dan Larangan Membakar Lahan