Home / BERITA / DAERAH / HUKRIM / TNI POLRI

Kamis, 6 Juli 2023 - 17:39 WIB

Babinsa Gayung Bersambut Kawal Pendistribusian 2.660 Kg Beras Tahap II Kepada Warga Kurang Mampu

 

Sambas – Anggota Koramil 06/Selakau Kopka Imam bantu kawal pendistribusian beras tahap II sebanyak 2660 Kg kepada masyarakat yang kurang mampu Bertempat di Kantor Desa Gayung Bersambut, Kec. Selakau
Kab. Sambas, Kamis (06/07).

Pada kesempatan ini Kopka Imam terjun lansung kelapangan untuk turut serta mengawasi pendistribusian bantuan beras Bulog untuk warga yang tidak mampu yang ada di wilayah Desa Gayung Bersambut.

Selaku Babinsa, kami bersama Pilar Desa Gayung Bersambut ikut turun langsung ke lapangan untuk mengawal pendistribusian bantuan Beras itu kepada warga, hal ini bertujuan agar penyaluran bantuan beras tersebut tepat sasaran yakni kepada warga masyarakat yang berhak menerima,” Terang Kopka Imam.

Lebih lanjut dirinya juga menerangkan, untuk pendistribusian bantuan beras di Desa Gayung Bersambut diperuntukan bagi 266 KK (Kepala Keluarga) yang dikategorikan warga masyarakat kurang mampu, Ungkap Babinsa.

Sementara itu, Danramil 1208-06/Selakau Lettu Inf Mistari menyampaikan kepada seluruh Anggota Babinsa Koramil 06/Selakau yang bertugas di lapangan agar berperan aktif dan dapat menyelesaikan segala kendala yang terjadi di lapangan dalam hal pendistribusian bantuan beras tersebut.

Dengan adanya pengawalan dari Babinsa diharapkan proses penyaluran bantuan berupa beras tersebut dapat disalurkan secara tepat sasaran dan semaksimal mungkin,” Tandas Danramil.

Share :

Baca Juga

DAERAH

Kanit Samapta terus melakukan menyampaikan ke warga terkait Covid 19

BERITA

Babinsa Kelurahan Sidotopo Beri Himbauan Kepada Peziarah Sunan Ampel

BERITA

Kodim 1009/Tanah Laut Gelar Buka Puasa Bersama Seluruh Personel, PNS Dan Persit Kodim 1009/Tanah Laut

NASIONAL

Wujudkan Wilayah Yang Sinergi Babinsa Komsos Bersama Tokoh Masyarakat

DAERAH

DANYONMARHANLAN IX AMBON TUTUP TURNAMEN FUTSAL DANYONMARHANLAN CUP

DAERAH

Distribusikan Bantuan untuk Korban Gempa di Daerah Pelosok, Polri Gunakan Motor Trail

DAERAH

Kapolres Pulpis Hadiri Puncak Peringatan HUT Dharma Wanita Persatuan Ke-23 Tahun 2022

BERITA

Danrem 081/DSJ Hadiri Malam Puncak Brawijaya Awards 2023