Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Jumat, 25 November 2022 - 15:33 WIB

Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Atur Lalu Lintas dan Bantu Evakuasi Pengendara di Lokasi Banjir

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Personel Satuan Lalu lintas (Satlantas) Polres Pulang Pisau terjun langsung melakukan pengaturan arus lalu lintas di lokasi terdampak banjir di wilayah hukum Polres Pulang Pisau Jumat (25/11/2022).

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kasatlantas AKP Waryono mengungkapkan, banjir yang terjadi di Desa Tumbang Nusa mengakibatkan kemacetan arus lalu lintas.

“Sehingga kami langsung terjun ke lokasi untuk melakukan pengaturan dan membantu warga yang melintas,” ungkapnya.

Ia mengatakan, curah hujan yang cukup tinggi terjadi selama empat hari mengakibatkan debit sungai naik dan meluap sehingga menggenangi jalan umum.

“Kami juga menghimbau kepada masyarakat atau pengguna jalan agar ber hati-hati dan tidak memaksakan diri melewati jalan yang terdampak banjir serta tetap mengutamakan keselamatan,” imbaunya.

Share :

Baca Juga

BERITA

Operasi Tumpas Narkoba 2023, Polres Kediri Kota Wujudkan Generasi Anti Narkoba di Sekolah

DAERAH

Babinsa Koramil 20/buayan Kawal Penyaluran Kompensasi bawah jalur Rekonduktoring SUTT 150 Kv

BERITA

Gus Iqdam Apresiasi Program Bina Rohani Polda Jatim

BERITA

Bhabinkamtibmas Kelurahan Petuk Katimpun Salurkan Bantuan Kepada Warga Binaan

BERITA

Kodim Surabaya Utara Gelar Do’ a Bersama, sarana intropeksi dan mendekatkan diri

DAERAH

Satbinmas Polres Pulang Pisau sambangi pasar dan berikan himbauan

BERITA

Jumat Berkah, Bidhumas Polda Jatim Berbagi Takjil Kepada Pengguna Jalan

Uncategorized

Polres Magetan Berhasil Ungkap Daging Sapi Gelonggongan, Terduga Pelaku Diamankan