Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Rabu, 23 November 2022 - 20:06 WIB

Polsek Kahayan Tengah Gelar Operasi Yustisi

Polres Pulang Pisau – Polsek Kahayan Tengah, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan operasi yustisi di depan Mako Polsek Kahayan Tengah, Rabu (23/11/2022)

Kegiatan operasi yustisi ini di lakukan oleh personil Polsek Kahayan Tengah yang di pimpin oleh Kapolsek Kahayan tengah AKP Nurheriyanto Hidayat, S.H., M.Si., dengan sasaran yaitu untuk mengecek kepatuhan masyarakat terhadap protokol kesehatan yang sudah di tetapkan.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kapolsek Kahayan Tengah AKP Nurheriyanto Hidayat, S.H., M.Si., menuturkan sasaran kegiatan operasi hari ini yaitu masyarakat masyarakat yang melintas di jln trans palangkaraya-kuala kurun tepat nya di depan mako Polsek Kahayan Tengah yang belum mengunakan masker.

Hasil dari pelaksanaan kegiatan operasi yustisi tersebut masih terdapat pelanggaran protokol kesehatan yaitu tidak menggunakan masker saat bepergian keluar rumah.

Masyarakat yang di temukan personil Polsek kahayan Tengah belum menggunakan masker di lakukan tindakan dengan teguran lisan, kemudian diberikan masker untuk digunakan.

“Saya berharap tidak ada lagi masyarakat yang tidak menggunakan masker dan masker yang diberikan agar digunakan dengan baik jika bepergian keluar rumah” Ujar Kapolsek.

Share :

Baca Juga

BERITA

TNI-POLRI DALAM MENJAGA SINERGI MEMBANGUN MANGGARAI BARAT GEMILANG

BERITA

Polisi Bersama BPBD Lakukan Pencarian Korban Hanyut di Saluran Air Singosari Malang

BERITA

Dandim Surabaya Utara Pimpin Upacara Peringatan Hari Lahirnya Pancasila

DAERAH

Sambangi Warga, Bhabinkamtibmas Desa Pangkoh Sari Aipda subrata purba Ingatkan Untuk Mematuhi Protokol Kesehatan

BERITA

Polisi Amankan Belasan Pelaku Narkoba dan Okerbaya di Bondowoso

BERITA

Babinsa Koramil 0816/11 Tarik Pelda Listiawan Hadiri Pengajian Umum di Ponpes Darul Muttaqin Desa Klantingsari

DAERAH

Cegah covid-19 Personel Polsek Maliku lakukan pengawasan pendisiplinan protokol kesehatan covid-19 dan Maskerisasi

DAERAH

Gegerkan Adanya Jenazah, Mayat Pria Ditemukan Mengambang di Waduk Slamet, Surabaya