Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Sabtu, 19 November 2022 - 16:48 WIB

Apel Siaga Penanganan Karhutla di wilkum Polsek Maliku

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Maliku Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan apel siaga karhutla bertempat di Posko 4 sebagai bentuk kesiapan Personel dalam menangani terjadinya Karhutla di wilayah hukum Polsek Maliku, Sabtu (19/11/2022) Pagi.

Personel Polsek Maliku Laksanakan Apel siaga, ini merupakan bentuk kesiapan Personel Polsek Maliku dalam penanggulangan Karhutla, Personel melanjutkan kegiatan dengan melakukan pengecekan kondisi sarpras yang distand by kan di Posko 4

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan, bencana kabut asap yang pernah terjadi beberapa tahun yang lalu menjadi pelajaran bagi kita semua agar tidak terulang kembali kejadian yang serupa, apalagi saat ini kita masih berjuang untuk memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19.

“Mari kita jaga dengan baik hutan dan lahan agar tidak rusak akibat karhutla, kita semua memiliki tanggungjawab yang sama dalam mencegah terjadinya karhutla yang memiliki dampak negatif baik dari segi kesehatan serta perekonomian”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Laaser

Share :

Baca Juga

BERITA

Ditpolairud Polda Jatim Patroli Perairan Dengan Program BOS di Bulan Ramadhan

BERITA

Komandan Pasmar 3 Hadiri Acara Pisah Sambut Kapolda Papua Barat

BERITA

Polisi Bersama Petugas Gabungan Berhasil Padamkan Kebakaran Hutan Gunung Pucang Ranggah di Lumajang

BERITA

Jaga Kearifan Lokal Babinsa Santaban Latih Siswa SMP Tari Cidayu

BERITA

TNI Dapatkan Kepercayaan Tertinggi, Pangdam V/Brawijaya Sebut Babinsa Punya Andil Besar

BERITA

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo Monitoring Bencana Tanah Longsor Di Wilayah Binaan

BERITA

Polda Jatim Siapkan 127 Bus Untuk Balik Mudik Gratis

DAERAH

Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sambangi warganya untuk mengajak tetap jaga kerukunan dan kamtibmas